Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur

- Jurnalis

Sabtu, 23 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos |Lampung Timur – Kondisi jalan penghubung antar Desa dan Kecamatan di wilayah Way Jepara dan Mataram Baru Kabupaten Lampung Timur sangat memprihatinkan. Infrastruktur jalan di derah ini tak kunjung diperbaiki, lebih dari 5 tahun, jalan di Dusun 6, Desa Rajabasa Baru menuju Desa Braja Fajar tak tersentuh oleh pembangunan, Sabtu (23/11/2024)

Imron, warga setempat yang tinggal di seputaran 2 (dua) desa tersebut mengeluhkan kondisi jalan yang sangat membahayakan pengguna jalan, “saat musim hujan tiba, aroma kubangan terendus jelas melalui lubang hidung dan sering terjadi kecelakaan disebabkan oleh jalan licin berlubang, begitu pun sebaliknya bila cuaca panas, debu-debu berterbangan ditengah teriknya matahari, sehingga yang berpotensi buruk untuk kesehatan pengguna jalan dan masyarakat, kami merasa hidup di daerah pedalaman yang terpencil, kami berharap kepada pemerintah daerah agar segera memperbaikinya, dulu kami merasakan senang karena ada pembangunan jalan, eehh,, ternyata yang dibangun hanya 500 meter dan sampai saat ini tak pernah ada kelanjutannya,” ujarnya.

Malik Nasikin, Kepala Desa (Kades) Rajabasa Baru, Kecamatan Mataram Baru, menyebut bahwa sekitar 90 % (persen) jalan yang menjadi kewenangan Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Lampung Timur di wilayah desanya rusak dan perlu perbaikan.

“Ada beberapa poros jalan yang diharapkan segera dilakukan perbaikan lantaran akses infrastruktur tersebut sangat vital sebagai transportasi penghubung antara Desa hingga antara kecepatan di wilayah tersebut, sekitar 1,5 kilometer jalan penghubung desa Rajabasa baru menuju Braja Fajar, kecamatan way Jepara dan sekitar 2 kilometer jalan menuju Desa Sadar Sriwijaya, kecamatan Bandar sribhawono, sangat perlu diperhatikan,” kata Malik.

Kades Malik Nasikin, berharap siapapun yang terpilih menjadi Bupati dapat memperhatikan nasib masyarakat dan kondisi jalan yang menjadi tanggung jawab Pemda Lampung Timur.

“Setelah saya terpilih dan dilantik menjadi Kades yang baru tahun ini, saya telah mengusulkan perbaikan infrastruktur jalan rusak melalui Musrenbang di tingkat desa hingga kecamatan mudah-mudahan siapapun yang menjadi bupatinya nanti, saya harap perbaikan jalan di desa kami bisa menjadi prioritas dan segera direalisasikan,” pungkas Malik. (Tim/suhaimi)

Berita Terkait

Satresnarkoba Polres Kediri Tangkap Pengedar Pil Dobel L Asal Kepung, Barang Bukti 894 Butir
Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri
Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin
Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia
Polres Kediri Kota Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
Kabag Ops Polres Kediri Kota Maafkan Laki – laki yang Nantang Duel dan Bentak Dirinya : Ternyata Pelaku Alami Gangguan Kejiwaan
Kampanye Riang Gembira RAPI X R1D0 Siap Digelar : Deklarasi Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono
Presidium KOLEBBAT Banten Geruduk Tiga OPD : Soroti Dugaan Penyimpangan Anggaran
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 23 November 2024 - 20:32 WIB

Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur

Sabtu, 23 November 2024 - 18:25 WIB

Satresnarkoba Polres Kediri Tangkap Pengedar Pil Dobel L Asal Kepung, Barang Bukti 894 Butir

Rabu, 20 November 2024 - 21:51 WIB

Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri

Rabu, 20 November 2024 - 21:38 WIB

Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin

Rabu, 20 November 2024 - 21:25 WIB

Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia

Rabu, 20 November 2024 - 20:32 WIB

Polres Kediri Kota Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan

Selasa, 19 November 2024 - 23:55 WIB

Kabag Ops Polres Kediri Kota Maafkan Laki – laki yang Nantang Duel dan Bentak Dirinya : Ternyata Pelaku Alami Gangguan Kejiwaan

Selasa, 19 November 2024 - 23:24 WIB

Kampanye Riang Gembira RAPI X R1D0 Siap Digelar : Deklarasi Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono

Berita Terbaru