Wamenhan RI dan Wakasad Kunjungi Skadron 11/Serbu Lanumad, Serah Terima Halikopter Sekaligus Tinjau Alutsista

- Jurnalis

Kamis, 23 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.JAKARTA, tniad.mil.id 

– Wakil Menteri Pertahanan Republik Indonesia (Wamenhan RI) Letjen TNI Muhammad Herindra dan Wakil Kepala Staf Angkatan Darat (Wakasad) Letjen TNI Bakti Agus Fadjari, melaksanakan kunjungan kerja ke Skadron-11/Serbu Lanumad Ahmad Yani Semarang, Jawa Tengah.

Dalam keterangan tertulis Penerangan Puspomad, pada Rabu (22/12/2021) kunjungan kerja Wamenhan RI dan Wakasad tersebut dalam rangka menyaksikan penandatanganan berita acara dan penyerahan secara simbolis Pengadaan Overhaul Helikopter Bell 412 EP Noreg HA-5181 dan HA-5182 program pada PDN TA. 2021 kepada Puspenerbad yang diterima langsung oleh Danpuspenerbad Mayjen TNI Bueng Wardadi, S.I.P., M.H.

Pada penyerahan dua helikopter tersebut, turut dihadiri oleh Pangdam IV/Diponegoro Mayjen TNI Rudianto, Kapolda Jateng, Irpuspenerbad, Irdam  IV/Diponegoro dan Kapus Alpalhan Baranahan Kemhan.

Usai acara, Wamenhan RI Letjen TNI Muhammad Herindra dan Wakasad Letjen TNI Bakti Agus Fadjari beserta rombongan berkesempatan melakukan peninjauan untuk mengetahui kondisi Alutsista Puspenerbad yang ada di Skadron 11/Serbu Lanumad, Semarang, sekaligus sebagai ajang silaturahmi. (Dispenad).

Berita Terkait

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:45 WIB

Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:20 WIB

Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional

Berita Terbaru

Berita Polisi

Polisi Evakuasi Lansia Korban Terdampak Banjir di Cengkareng

Selasa, 4 Mar 2025 - 22:39 WIB