Wabub Lampung Timur Hadiri Rapat Paripurna Pembahasan LPPA

- Jurnalis

Jumat, 3 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.SUKADANA, Wakil Bupati Lampung Timur Azwar Hadi Menghadiri Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Lampung Timur Dalam acara Penyampaian Laporan Pertanggungjawaban Pelaksaan Anggaran (LPPA) Kabupaten Lampung Timur Tahun Anggaran 2021 yang diselenggarakan di Ruang Sidang DPRD Kabupaten Lampung Timur, Kamis (02/06/2022).

Hadir dalam acara tersebut Para Staf Ahli, Asisten, Kepala Inspektorat Lampung Timur, Achmad Zainuddin, Sekretaris DPRD Lampung Timur, M Noer Alsyarif, Para Kepala Organisasi Perangkat Daerah, Kepala Bagian dan Camat.

Mengawali sambutannya Azwar menyampaikan tentang Capaian Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP)  yang notabene merupakan predikat terbaik, dalam  pengelolaan keuangan daerah dan  ke-empat kali secara berturut turut bagi  Pemerintah Kabupaten Lampung Timur.  

“Bahwa capaian Opini WTP tersebut, sekaligus telah menggambarkan kualitas kinerja para pengelola keuangan daerah Pemerintah Kabupaten Lampung Timur, yang kian hari menunjukkan progres yang semakin membaik. 

Namun yang pasti juga tidak terlepas dari peran aktif serta komitmen yang dibangun oleh anggota Dewan yang terhormat dalam mendukung peningkatan kinerja tersebut”.

Selanjutnya Azwar Hadi juga mengucapkan kepada semua pihak atas peran aktifnya dalam mewujudkan setiap keberhasilan dan prestasi yang dicapai oleh Bumei Tuwah Bepadan.

“Sehingga perlu kami sampaikan kembali, bahwa keberhasilan pelaksanaan anggaran pendapatan dan belanja daerah Kabupaten Lampung Timur, sangat bergantung pada sikap mental, semangat, ketaatan dan kedisiplinan para penyelenggara pemerintahan, kontribusi positif para pelaku usaha, serta peran aktif masyarakat. Oleh karena itu, melalui kesempatan ini kami menyampaikan ucapan terimakasih dan penghargaan  setinggi-tingginya kepada seluruh masyarakat, yang telah berperan dan memberikan kontribusi, dalam pembangunan Lampung Timur secara berkesinambungan”.

 (Suhaimi//Red)

Berita Terkait

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional
Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo
Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan
Polsek Pesantren Launching Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari di Pekarangan KWT Bangun Sejahtera
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:45 WIB

Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:20 WIB

Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:14 WIB

Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:36 WIB

Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan

Senin, 24 Februari 2025 - 16:59 WIB

Polsek Pesantren Launching Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari di Pekarangan KWT Bangun Sejahtera

Berita Terbaru