Untuk Antisipasi Bentrok Antar Pesilat, Polsek Mojoroto Bubarkan Kerumunan Pesilat

- Jurnalis

Sabtu, 23 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Kediri – Polsek Mojoroto membubarkan puluhan pesilat dari salah satu perguruan pencak silat yang disinyalir hendak melakukan penghadangan terhadap pesilat beda perguruan di kawasan perumahan wilis, Kelurahan Pojok, Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri, Jawa Timur, pada Jumat malam (22/03/2024).

“ Kalian mau apa bergerombol di sini ..?!, ..jangan bikin rusuh …!!!, ..pulang ke rumah masing – masing ..!!!” kata Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason kepada puluhan pesilat yang kedapatan bergerombol di kawasan perumahan Wilis Indah, dengan nada tinggi.

Puluhan pesilat ini pun menjawab dengan nada terbata – bata, satu dengan lainnya jawabannya tidak sinkron. Sejurus kemudian, puluhan pesilat pun lari kocar – kacir ke berbagai arah.

“ Belum diketahui asal usul nya, dan siapa yang mengkoordinir mereka itu,” ujar Mukhlason.

Ironisnya, lanjut Mukhlason, beberapa di antara mereka masih usia dini. Mukhlason menyebut, pihaknya pun menyisir jalan protokol wilayah hukum Polsek Mojoroto, tujuaannya untuk memasitikan kondusifitas wilayah.

Langkah pembubaran kerumunan pesilat itu diambil untuk mencegah potensi kerusuhan atau tindakan kriminal yang dapat mengancam keselamatan antar pesilat beda perguruan apabila saling bertemu. “ Bahkan berkumpulnya mereka saat ini (Ketika berkerumun di kawasan perumahan wilis ) akan terjadi bentrokan antar perguruan.

Polsek Mojoroto yang melakukan penyisiran jalan protokol, menjumpai kerumunan pesilat dalam jumlah besar di sekitar jembatan “ Alun – alun Bandar.”

Di jembatan yang dulu bernama jembatan Bandar Ngalim ini para pesilat dari salah satu perguruan silat disinyalir hendak berkonvoi.

“ Kita imbau mereka pulang ke rumah masing – masing ,” pungkasnya. (**Slamet Aldiawan/ Aldi )

Berita Terkait

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan
Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku
Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!
Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:29 WIB

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:09 WIB

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:36 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:45 WIB

Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:20 WIB

Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional

Berita Terbaru

Bisnis

Cara Memastikan Pembeli Mobil Serius dan Bukan Scammer

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:49 WIB