*Tradisi Penyambutan Kapolda Sulsel Irjen Pol. Drs Rusdi Hartono, M.Si di Mako Polda Sulsel*

- Jurnalis

Sabtu, 22 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Sulawesi Selatan (Sulsel) resmi berganti. Kapolda Sulsel yang baru Irjen Pol. Drs Rusdi Hartono, M.Si. didampingi istrinya, Ny. Irena Rusdi Hartono tiba di Markas Polda Sulsel di Makassar, Sabtu (22/03/2025).

Kedatangan Irjen Pol. Drs Rusdi Hartono, M.Si disambut langsung Wakapolda Sulsel Brigjen Pol Nasri, S.I.K., M.H.

Irjen Pol. Rusdi Hartono, juga menerima sumpah setia yaitu tradisi “angngaru” oleh Personel Brimob Polda Sulsel serta Jajar Kehormatan dan penyambutan dengan tarian tradisional Padduppa.

Kapolda Sulsel Irjen Pol. Drs Rusdi Hartono, M.Si beserta Istri kemudian menyapa jajaran personil Polda Sulsel yang berdiri berjejer menyambutnya

Dalam keterangannya, Kabid Humas Polda Sulsel, Kombes Pol. Didik Supranoto, S.I.K., M.H. , mengatakan setelah penyambutan tersebut dilanjutkan dengan rangkaian kegiatan lain yang telah disiapkan di Mapolda Sulsel, seperti Laporan kesatuan serta penyerahan Pataka Polda Sulsel.

“Kegiatan juga akan langsung dilanjutkan dengan rapat paripurna Bhayangkari, serah terima Ibu Asuh Polwan, kenal pamit, acara pengantar tugas, serta farewell parade. ,” pungkasnya.

Irjen Pol. Drs Rusdi Hartono, M.Si yang sebelumnya menjabat Kapolda Jambi kini menjabat sebagai Kapolda Sulsel menggantikan Irjen Pol. Yudhiawan S.H., S.I.K., M.H., M.Si. yang kini menjabat sebagai Pati Bareskrim Polri (Penugasan pada Kemenkes).

(Surniyanti)

Berita Terkait

Ramadhan Berkah, Kapolres Kediri Kota Beri Bantuan Warga di TPA Sampah Pojok
Ops Ketupat Semeru 2025 Polda Jatim Pantau Arus Mudik Lebaran Melalui Aplikasi Mahameru Quick Response
Polda Jatim Siapkan 15.231 Personel Gabungan Amankan Arus Mudik dan Balik Lebaran
Dukung Program Ketahanan Pangan, Polsek Sawahan Pantau Pemanfaatan Lahan Pekarangan
Polres Nganjuk Intensifkan Patroli SREG, Jaga Ketertiban Selama Ramadan dan Jelang Idulfitri
Polres Kediri Perketat Keamanan Selama Ramadhan, Patroli Tarawih Ditingkatkan
Ledakan Mercon Rakitan Lukai Tiga Anak di Gandrungmangu
Polres Kediri Kota Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:50 WIB

Ramadhan Berkah, Kapolres Kediri Kota Beri Bantuan Warga di TPA Sampah Pojok

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:48 WIB

Ops Ketupat Semeru 2025 Polda Jatim Pantau Arus Mudik Lebaran Melalui Aplikasi Mahameru Quick Response

Minggu, 23 Maret 2025 - 15:08 WIB

Dukung Program Ketahanan Pangan, Polsek Sawahan Pantau Pemanfaatan Lahan Pekarangan

Minggu, 23 Maret 2025 - 15:06 WIB

Polres Nganjuk Intensifkan Patroli SREG, Jaga Ketertiban Selama Ramadan dan Jelang Idulfitri

Minggu, 23 Maret 2025 - 15:04 WIB

Polres Kediri Perketat Keamanan Selama Ramadhan, Patroli Tarawih Ditingkatkan

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:11 WIB

Ledakan Mercon Rakitan Lukai Tiga Anak di Gandrungmangu

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:10 WIB

Polres Kediri Kota Berbagi Takjil Kepada Pengguna Jalan

Minggu, 23 Maret 2025 - 14:04 WIB

Cecep Azhar Kabupaten Serang Butuh Pemimpin Bebas Dari Korupsi : Berani Brantas Korupsi Dan Anti Korupsi

Berita Terbaru