Tiga Tugu Silat Ditertibkan Dengan Sukarela, Kapolres Kediri Kota Beri Apresiasi

- Jurnalis

Senin, 4 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Kediri Kota – Bentuk keseriusan dan memelihara ketertiban masyarakat (Harkamtibmas), Polres Kediri Kota bersama stakeholder terus melakukan imbuan kepada organisasi perguruan silat.

Himbauan itu terkait Surat Edaran (SE) Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol) Jawa Timur Nomor ; 300/5984/209.5/2023 tertanggal 26 Juni 2023 tentang pembongkaran tugu, patung dan atau simbol perguruan silat di wilayah Jawa Timur secara mandiri.

Atas kesadaran dan kerjasama pihak perguruan silat, hailri ini kembali ada 3 (tiga) tugu hari ini ditertibkan perguruan silat yang berdiri di wilayah hukum Polres Kediri Kota, Senin (04/9/2023)

Penertiban tugu dilakukan secara sukarela oleh para anggota perguruan silat sendiri yakni dari perguruan silat IKSPI Kera Sakti dan perguruan silat PSHT.

Namun dari ketiga tugu itu tidak dibongkar dan dirobohkan,tetapi diubah menjadi tugu Pancasila atau simbol simbol negara.

Yakni tugu perguruan silat PSHT di Ds Pagung berjumlah 2(dua) tugu dan Tugu Perguruan Silat IKPSI Kera Sakti di Ds Pagung Kec Semen Kab Kediri sebanyak 1 (satu) tugu.

Beberapa waktu yang lalu juga ditertibkan dengan sukarela tugu perguruan silat di wilayah Kec Tarokan, Banyakan dan Kec Mojoroto Kota Kediri

Dalam penertiban dengan sukarela juga disaksikan oleh Forkopimcam Kec Semen dan 3 Pilar Kec Semen Kab Kediri.

Kapolres Kediri Kota AKBP Teddy Chandra, S.I.K., M.Si. melalui Kabag Ops Kompol Abraham Sissik, S.Sos., S.H., M.H. mengapresiasi dan menyampaikan terima kasih kepada para keluarga besar perguruan silat PSHT dan IKPSI Ranting Semen atas penertiban tugu perguruan silat secara sukarela dan mandiri.

“Hal ini semata-mata demi terpeliharanya keamanan dan ketertiban masyarakat.” kata Kabag Ops.

Sementara itu Ketua IKPSI Ranting Semen Jasim didampingi pengurus IKPSI dan Ketua PSHT ranting Semen Didik sama sama mengatakan bahwa penertiban Tugu dengan sukarela ini sebagai bentuk kepatuhan kami sebagai anak bangsa pada Negara

“Semoga upaya kami bisa diikuti juga oleh perguruan silat yang lainnya untuk terpeliharanya situasi kamtibmas yang aman dan kondusif” tandasnya. ( **Slamet Aldiawan/ Aldi/ Aldolt)

Penulis : Slamet Aldiawan/ Aldi/ Aldolt

Berita Terkait

Polres Kediri Kota Pastikan Kesiapan Pilkada, Cek Kendaraan Dinas dan Almatsus
ASN & Perangkat Desa Yang Diduga Dilibatkan Andika Hazrumy Dilaporkan Ke Bawaslu.
Kapolres Kediri Hadiri Apel Peringatan Hari Santri Nasional Tahun 2024
Kapolres Kediri Kota Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional di Balai Kota Kediri
Surat Menteri Desa Dan PDT Dipersoalkan : Kuasa Hukum Zakiyah-Najib, Tidak Ada Kaitannya Dengan Paslon Nomor Urut 2.
CABUP Serang Andika Beberkan Ada Intimidasi Dan Intervensi Ke Calon Pemilih : Ini Kata Kubu Zakiyah
Kampanye Anti Narkoba, Polres Kediri Kota Gelar Family Adventure Offroad dan Bakti Sosial
Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih, Polres Kediri Kota Gelar Patroli Gabungan Skala Besar
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 23 Oktober 2024 - 19:53 WIB

Polres Kediri Kota Pastikan Kesiapan Pilkada, Cek Kendaraan Dinas dan Almatsus

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:31 WIB

ASN & Perangkat Desa Yang Diduga Dilibatkan Andika Hazrumy Dilaporkan Ke Bawaslu.

Selasa, 22 Oktober 2024 - 21:02 WIB

Kapolres Kediri Hadiri Apel Peringatan Hari Santri Nasional Tahun 2024

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:23 WIB

Kapolres Kediri Kota Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional di Balai Kota Kediri

Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:43 WIB

Surat Menteri Desa Dan PDT Dipersoalkan : Kuasa Hukum Zakiyah-Najib, Tidak Ada Kaitannya Dengan Paslon Nomor Urut 2.

Senin, 21 Oktober 2024 - 22:37 WIB

CABUP Serang Andika Beberkan Ada Intimidasi Dan Intervensi Ke Calon Pemilih : Ini Kata Kubu Zakiyah

Minggu, 20 Oktober 2024 - 16:32 WIB

Kampanye Anti Narkoba, Polres Kediri Kota Gelar Family Adventure Offroad dan Bakti Sosial

Minggu, 20 Oktober 2024 - 16:02 WIB

Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih, Polres Kediri Kota Gelar Patroli Gabungan Skala Besar

Berita Terbaru