Satgas Yonif 126/KC Berikan Layanan Kesehatan kepada Masyarakat

- Jurnalis

Rabu, 27 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.Keerom. Dalam penanganan kesehatan di wilayah perbatasan, Satgas Yonif 126/KC memberikan pelayanan kesehatan secara gratis bagi masyarakat di setiap datang ke Pos-Pos salah satunya yang dilakukan Pos Waris di Kampung Banda, Distrik Waris, Kabupaten Keerom.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 126/Kala Cakti, Letkol Inf Dwi Widodo, S.H., M.Han. dalam rilis tertulisnya di Kabupaten Keerom, Papua, Rabu (27/04/2022).

“Apabila masyarakat mengalami sakit, setiap pos-pos jajaran Yonif 126/KC sudah disiapkan tim tenaga kesehatan siap memberikan pelayanan kesehatan dan pelayanan yang ramah tanpa dipungut biaya,” ungkap Dansatgas.

Marselo (33) salah satu warga yang datang membawa anggota keluarganya untuk berobat ke Pos Waris mengatakan, bahwa dirinya telah beberapa kali membawa anggota keluarga yang sakit untuk berobat ke salah satu pos Satgas Yonif 126/KC tersebut. Dirinya merasa bersyukur atas kehadiran Satgas, karena sangat membantu masyarakat untuk mendapatkan pelayanan kesehatan dengan baik.

Autentikasi : Pen Satgas Pamtas Yonif 126/KC

Berita Terkait

Cooling System, Kapolres Kediri Kota Bersama Forkopimda Silaturahmi ke Tokoh Agama
Polres Blitar Kota Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba, Amankan 2 Tersangka Serta Barang Bukti Sabu dan Pil Dobel L
SIDARLING BPS RW 012 KELURAHAN DUREN SAWIT JAKARTA TIMUR
Seorang Pengguna Sabu Asal Puncu Ditangkap Buser Satresnarkoba Polres Kediri
Polres Ngawi Gandeng Gakkumdu Minimalisir Pelanggaran Pilkada 2024
Polres Madiun Kota Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024
Gelar Apel Siaga, Tani Merdeka Cilacap Kompak Menangkan Pilkada Pasangan Calon Partai Gerindra
Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 18:17 WIB

Cooling System, Kapolres Kediri Kota Bersama Forkopimda Silaturahmi ke Tokoh Agama

Selasa, 26 November 2024 - 10:56 WIB

Polres Blitar Kota Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba, Amankan 2 Tersangka Serta Barang Bukti Sabu dan Pil Dobel L

Senin, 25 November 2024 - 16:53 WIB

SIDARLING BPS RW 012 KELURAHAN DUREN SAWIT JAKARTA TIMUR

Senin, 25 November 2024 - 15:10 WIB

Seorang Pengguna Sabu Asal Puncu Ditangkap Buser Satresnarkoba Polres Kediri

Senin, 25 November 2024 - 11:02 WIB

Polres Ngawi Gandeng Gakkumdu Minimalisir Pelanggaran Pilkada 2024

Senin, 25 November 2024 - 10:53 WIB

Polres Madiun Kota Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024

Minggu, 24 November 2024 - 15:06 WIB

Gelar Apel Siaga, Tani Merdeka Cilacap Kompak Menangkan Pilkada Pasangan Calon Partai Gerindra

Sabtu, 23 November 2024 - 20:32 WIB

Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur

Berita Terbaru