Polsek Srengat Polres Blitar Kota mendatangi TKP Kecelakaan Di Begelenan Srengat

- Jurnalis

Rabu, 14 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tabloid Putra Pos | Blitar – Polsek Srengat Polres Blitar Kota mendatangi TKP Kecelakaan Lalu Lintas di Jalan Raya Kediri Blitar Desa Begelenan Kecamatan Srengat Kabupaten Blitar Selasa Malam 13/12/2022.

Pengendara sepeda motor, Rokani (38), warga Bangsri Nglegok Kabupaten Blitar, mengalami luka telapak kaki kanan patah setelah mengalami kecelakaan lalu lintas di Jalan Raya Kediri Blitar Ds Begelenan Srengat tersebut. 

Rokani yang mengendarai Honda Supra AG 2814 LI menabrak mobil pikap Nopol AG 9869 PH yang dikemudikan Satrio (23), warga Desa Kebonduren Kecamatan Ponggok Kabupaten Blitar di lokasi. 

Penyebab kecelakaan lalu lintas, diduga pengendara sepeda motor tidak hati-hati saat hendak mendahului mobil lain di lokasi.

Sekarang, kasus kecelakaan lalu lintas itu ditangani petugas Satlantas Polres Blitar Kota.

“Petugas sudah mengamankan sejumlah barang bukti kasus kecelakaan tersebut,” kata Aiptu Suyono Ka SPK Polsek Srengat

Aiptu Suyono menjelaskan, awalnya Hondra Supra melaju dari arah barat ke timur, kemudian mendahului kendaraan yang ada didepannya dan terlalu kekanan dan dari arah timur kebatat melaju kendaraan pik up dan akhirnya terjadi benturan.

Benturan membuat pengendara sepeda motor terpental dan jatuh ke aspal.

“Ketika mendahului kendaraan di depannya, pengendara motor terlalu kekanan sehingga mengakibatkan kecelakaan lalu lintas,” ujar Aiptu Suyono.

Pewarta : Slamet Aldiawan

Keterangan: Pewarta tercatat sebagai Wartawan PURNAMA GROUP, wilayah kerja seluruh area di Prov.Jatim

Berita Terkait

Cooling System, Polres Ponorogo Gelar Media Gathering Perkuat Sinergitas Bersama Jurnalis
MPU Aceh Timur : Intimidasi dan Politik Uang dalam Pilkada Hukumnya Haram dan Memecah Belah Persatuan Bangsa
Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon
Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum
Medco E&P – BPMA Gelar Diskusi Hulu Migas Bersama Insan Pers Aceh Timur
Ibu Pengurus Tim Pemenangan Cagub Aceh Bustami Hamzah, Ketua RKB Kecamatan Darul Aman diduga dapat Ancaman
Berikan Santunan kepada Melinda, Forwatu Banten Ancam RSUD Drajat Serang Lapor Ombudsman
Ribuan Pengurus dan Anggota PPWI Se-Nusantara akan Datangi Lampung Timur, Ini Penjelasan Ketua DPC PPWI Lamtim
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 10:58 WIB

Cooling System, Polres Ponorogo Gelar Media Gathering Perkuat Sinergitas Bersama Jurnalis

Kamis, 21 November 2024 - 11:36 WIB

MPU Aceh Timur : Intimidasi dan Politik Uang dalam Pilkada Hukumnya Haram dan Memecah Belah Persatuan Bangsa

Kamis, 21 November 2024 - 03:40 WIB

Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon

Senin, 18 November 2024 - 20:50 WIB

Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum

Sabtu, 16 November 2024 - 11:44 WIB

Medco E&P – BPMA Gelar Diskusi Hulu Migas Bersama Insan Pers Aceh Timur

Jumat, 15 November 2024 - 23:04 WIB

Ibu Pengurus Tim Pemenangan Cagub Aceh Bustami Hamzah, Ketua RKB Kecamatan Darul Aman diduga dapat Ancaman

Jumat, 15 November 2024 - 20:50 WIB

Berikan Santunan kepada Melinda, Forwatu Banten Ancam RSUD Drajat Serang Lapor Ombudsman

Jumat, 15 November 2024 - 16:00 WIB

Ribuan Pengurus dan Anggota PPWI Se-Nusantara akan Datangi Lampung Timur, Ini Penjelasan Ketua DPC PPWI Lamtim

Berita Terbaru

Bisnis

Cara Menghitung Masa Subur setelah Haid agar Tidak Hamil

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:35 WIB