Polres Nganjuk Tindaklanjuti Laporan Sabung Ayam di Sugihwaras

- Jurnalis

Senin, 17 Februari 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos| Nganjuk – Kapolres Nganjuk AKBP Siswantoro, S.I.K., M.H., mengonfirmasi terkait pemberitaan online dari salah satu media online mengenai dugaan praktik sabung ayam di lahan kosong belakang rumah warga di Desa Sugihwaras, Kecamatan Bagor, Kabupaten Nganjuk.

Menindaklanjuti informasi tersebut, Unit Resmob Sat Reskrim Polres Nganjuk melakukan pengecekan ke lokasi pada Senin, 17 Februari 2025.

“Kami telah mengerahkan Unit Resmob Sat Reskrim untuk melakukan klarifikasi dan pengecekan di tempat yang diduga sebagai lokasi sabung ayam. Saat petugas tiba, tidak ditemukan adanya aktivitas perjudian di lokasi tersebut,” ujar AKBP Siswantoro.

Kasat Reskrim Polres Nganjuk AKP Julkifli Sinaga, S.I.K., M.H., menambahkan bahwa dalam pengecekan di lokasi, petugas menemukan tenda semi permanen dan bedeng.

“Namun, kami tidak menemukan adanya aktivitas perjudian, baik sabung ayam maupun jenis perjudian lainnya. Kami juga memberikan imbauan kepada warga setempat agar tidak menjadikan area tersebut sebagai tempat perjudian,” ungkapnya.

Lebih lanjut, Polres Nganjuk mengimbau masyarakat untuk segera melaporkan jika mengetahui adanya aktivitas perjudian agar dapat segera ditindaklanjuti sesuai hukum yang berlaku.

Pewarta : Slamet Aldiawan/ Aldy

Berita Terkait

Warga Perum GreenVille Terganggu !! Adanya Bialryd Dan Cafe Remang – Remang New Garden Corner Dan Polaris Merasa Kebal Hukum Diduga Punya Backup APH 
Polres Metro Bekasi Kota Ungkap Kasus Penganiayaan Suporter di Stadion Patriot Dan Kejahatan Umum Serta Pencurian Dengan Pemberatan
Diduga Kapolsek Perbaungan AKP Sunipan Gurusinga Terima Setoran Dari Judi Sabung Ayam
Simpan Narkoba Jenis Pil Dobel L, Seorang Buruh Serabutan di Kediri Dibekuk Polisi
Bos Besar Dani Sitompul DPO Kasus Narkoba Tetap Aktif Jalankan Bisnis Narkoba Dan Togel Kapolres Taput Dan Kasat Narkoba Diduga Terima Setoran
Menjadi Teka – Teki, Tim Kuasa Hukum :  Penahanan Tiga Oknum Wartawan Pelalawan Misteri
Polres Nganjuk Gerebek Lokasi Sabung Ayam di Lengkong, Pelaku Kabur
Warga Minta Bapak Kapolri Dan Kapolda, Copot Kapolres Taput Dan Kasat Narkoba Dani DPO Terkait Narkoba Dan Togel Tetap Aktif Ditaput
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 Februari 2025 - 12:57 WIB

Warga Perum GreenVille Terganggu !! Adanya Bialryd Dan Cafe Remang – Remang New Garden Corner Dan Polaris Merasa Kebal Hukum Diduga Punya Backup APH 

Rabu, 19 Februari 2025 - 20:39 WIB

Polres Metro Bekasi Kota Ungkap Kasus Penganiayaan Suporter di Stadion Patriot Dan Kejahatan Umum Serta Pencurian Dengan Pemberatan

Senin, 17 Februari 2025 - 18:10 WIB

Polres Nganjuk Tindaklanjuti Laporan Sabung Ayam di Sugihwaras

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:39 WIB

Diduga Kapolsek Perbaungan AKP Sunipan Gurusinga Terima Setoran Dari Judi Sabung Ayam

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:31 WIB

Simpan Narkoba Jenis Pil Dobel L, Seorang Buruh Serabutan di Kediri Dibekuk Polisi

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:59 WIB

Bos Besar Dani Sitompul DPO Kasus Narkoba Tetap Aktif Jalankan Bisnis Narkoba Dan Togel Kapolres Taput Dan Kasat Narkoba Diduga Terima Setoran

Selasa, 4 Februari 2025 - 08:22 WIB

Menjadi Teka – Teki, Tim Kuasa Hukum :  Penahanan Tiga Oknum Wartawan Pelalawan Misteri

Senin, 3 Februari 2025 - 13:32 WIB

Polres Nganjuk Gerebek Lokasi Sabung Ayam di Lengkong, Pelaku Kabur

Berita Terbaru