Penundaan DOB Cilangkahan Hanya Membuat Masyarakat Lebak Terjebak Kedalam Jurang Kemiskinan

- Jurnalis

Senin, 1 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

tabloitputrapos.com – Lebak – Urgensi pemekaran Daerah Otonomi Baru (DOB) Kabupaten Cilangkahan adalah untuk memperpendek rentang kendali antara pengambil kebijakan dan masyarakat dan juga untuk menciptakan pemerataan pembangunan yang sangat timpang.

Walaupun banyak orang yang menganggap diskursus soal DOB Kabupaten Cilangkahan ini cenderung lebih dominan syarat aspek politis ketimbang aspek pemerintahan. Tapi sejak moratorium beberapa tahun yang lalu bisa dijadikan fakta objektif, tidak ada kemajuan dalam proses perbaikan di Lebak selatan, justru penundaan DOB Cilangkahan hanya membuat masyarakat Lebak terjebak kedalam jurang kemiskinan yang lebih dalam.

Cilangkahan bukan hanya milik para pengurus BAKOR PKC, tetapi milik semua elemen stakeholder termasuk anak muda Cilangkahan yang harus mengambil peran sangat penting untuk mendukung terwujudnya konsensus DOB Cilangkahan, bahkan siap menduduki Istana Negara sampai Moratorium dicabut.

Saya yakin ini adalah jalan alternatif untuk mengatasi semua ketimpangan yang terjadi di Lebak, juga jalan panjang DOB Cilangkahan selama puluhan tahun diperjuangkan takkan surut, karena DOB Cilangkahan merupakan sejarah dan masa depan rakyat.”ujarnya (Heri)

 

Oleh: Rizwan Comrade_

Berita Terkait

HEBOH NIE : Aksi Unjuk Rasa Di Depan Kantor DPRD Lebak Agar Oknum Anggota Dewan Dari PKB  Itu Di Pecat
Forwatu Banten Siapkan Aksi Massa Besar, Desak Menko Perekonomian Cabut Status PSN di PIK 2
Klarifikasi dan Kronologi Pemindahan Tugas Sdr. W.S. Laoli oleh Suku Dinas Perhubungan Jakarta Pusat
Kampanye Riang Gembira RAPI X R1D0 Siap Digelar : Deklarasi Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono
Apel Siaga Persiapan Badan Adhoc, oleh KPU Kabupaten Lebak
Kempanye Akbar : Arwan Memperediksi  Sanuji Fazar Menang di Pilkada 2024
Forwatu Banten Desak Pemerintah Kembalikan Keasrian Situ dan Tindak oknum Pencemar Lingkungan.
Temui DLHK: Forwatu Banten: Kami Tidak Puas! Kami Yang Akan Bergerak di Situ Cijoro
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 20:00 WIB

HEBOH NIE : Aksi Unjuk Rasa Di Depan Kantor DPRD Lebak Agar Oknum Anggota Dewan Dari PKB  Itu Di Pecat

Kamis, 21 November 2024 - 19:49 WIB

Forwatu Banten Siapkan Aksi Massa Besar, Desak Menko Perekonomian Cabut Status PSN di PIK 2

Kamis, 21 November 2024 - 12:13 WIB

Klarifikasi dan Kronologi Pemindahan Tugas Sdr. W.S. Laoli oleh Suku Dinas Perhubungan Jakarta Pusat

Selasa, 19 November 2024 - 23:24 WIB

Kampanye Riang Gembira RAPI X R1D0 Siap Digelar : Deklarasi Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono

Senin, 18 November 2024 - 11:47 WIB

Apel Siaga Persiapan Badan Adhoc, oleh KPU Kabupaten Lebak

Senin, 18 November 2024 - 07:15 WIB

Kempanye Akbar : Arwan Memperediksi  Sanuji Fazar Menang di Pilkada 2024

Sabtu, 16 November 2024 - 15:03 WIB

Forwatu Banten Desak Pemerintah Kembalikan Keasrian Situ dan Tindak oknum Pencemar Lingkungan.

Selasa, 12 November 2024 - 17:27 WIB

Temui DLHK: Forwatu Banten: Kami Tidak Puas! Kami Yang Akan Bergerak di Situ Cijoro

Berita Terbaru

Bisnis

Tanda-Tanda Hamil yang Tidak Disadari, Apa Saja?

Sabtu, 23 Nov 2024 - 10:00 WIB