PARTAI GARUDA lolos Verifikasi Faktual

- Jurnalis

Senin, 17 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tabloid Putra pos.Jakarta.Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) sudah mulai Verifikasi Faktual, Partai GARUDA salah satu Partai Politik yang termasuk dalam 18 Parpol calon peserta pemilu 2024 mendatang.

KPU RI didampingi BAWASLU RI Verifikasi Faktual Partai Garda Perubahan Indonesia (GARUDA), pada pukul 12 siang tanggal 15 Oktober 2022, di kantor Dewan Pimpinan Pusat Partai Garuda Jalan Penjernihan Nomor 28, Bendungan Hilir, Tanah Abang, Jakarta Pusat. Yang diverifikasi adalah kecocokan alamat kantor, jajaran pengurus pusat Partai GARUDA, dan keterwakilan 30% perempuan.

Berhubungan jajaran pengurus Pusat Partai GARUDA sudah persiapan dan siaga verifikasi, proses Verifikasi Faktual berlangsung tidak terlalu lama dan berjalan dengan lancar. Ketua Umum Partai GARUDA Ahmad Ridha Sabana mengatakan “kami sudah mempersiapkan hal-hal terkait Verifikasi Faktual yang dilakukan karena kami pernah ikuti proses seperti ini juga pada 2019 lalu”, tegasnya. Ahmad Sabana menambahkan “dan saya yakin pengurus DPD, DPC, dan anggota didaerah juga sudah mempersiapkannya, jadi mohon sambut KPU dan BAWASLU yang datang Untuk Verifikasi, pungkasnya.

Yohanna Murtika Sekretaris Jenderal Partai GARUDA juga menyampaikan “Alhamdulillah kami sudah lakukan Verifikasi Faktual sesuai dengan mekanisme yang diberikan KPU RI dan saya berharap Partai GARUDA bisa menjadi Partai Peserta Pemilu pada 2024 mendatang”, pungkasnya.

Dalam acara ramah tamah pasca Verifikasi Faktual, Ketua OKK Partai GARUDA Ir. Faisal juga mengatakan ke redaksi melalui seluler “Ya di pusat sudah Verifikasi Faktual, selanjutnya di daerah silahkan lakukan Verifikasi Faktual dengan baik, ikuti mekanisme Komisi Pemilihan Umum (KPU), dan kalau ada yang kurang jelas silahkan ditanyakan langsung dan minta arahannya, juga saya ingatkan untuk pengurus dan anggota di daerah untuk hayu mari bersama kita luluskan Partai tercinta kita ini agar menjadi Partai Politik peserta Pemilu”, pungkasnya.

Seperti kita ketahui Partai GARUDA (Garda Perubahan Indonesia) dengan logo Garuda bersayap, siap mengepakkan sayapnya untuk menjadi jembatan emas untuk calon pemimpin masa depan bangsa dan negara Indonesia, juga Partai GARUDA adalah wadah sinergi dan kolaborasi menampung serta meng-implementasikan aspirasi rakyat.

(Muk//RED)

Berita Terkait

Melalui “ Jumat Curhat “, Kapolsek Pesantren Kembali Ajak Masyarakat Wujudkan Pilkada Damai
Respon Cepat Membubarkan Pencak Dor Tanpa Ijin : Kabag Ops Polres Kediri Kota Diganjar Penghargaan !
Bagi – Bagi Kerudung, Kalender Dan Duit 50 Ribu : Istri Calon Wakil Bupati Serang Di Laporkan Dugaan Politik Uang.
Setelah Diduga Melibatkan ASN : Paslon Nomor Urut 1 Dilaporkan Berkampanye di Lembaga Pendidikan.
Polres Kediri Kota Pastikan Kesiapan Pilkada, Cek Kendaraan Dinas dan Almatsus
ASN & Perangkat Desa Yang Diduga Dilibatkan Andika Hazrumy Dilaporkan Ke Bawaslu.
Kapolres Kediri Hadiri Apel Peringatan Hari Santri Nasional Tahun 2024
Kapolres Kediri Kota Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional di Balai Kota Kediri
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 Oktober 2024 - 13:38 WIB

Melalui “ Jumat Curhat “, Kapolsek Pesantren Kembali Ajak Masyarakat Wujudkan Pilkada Damai

Kamis, 24 Oktober 2024 - 23:18 WIB

Respon Cepat Membubarkan Pencak Dor Tanpa Ijin : Kabag Ops Polres Kediri Kota Diganjar Penghargaan !

Kamis, 24 Oktober 2024 - 22:51 WIB

Bagi – Bagi Kerudung, Kalender Dan Duit 50 Ribu : Istri Calon Wakil Bupati Serang Di Laporkan Dugaan Politik Uang.

Kamis, 24 Oktober 2024 - 11:48 WIB

Setelah Diduga Melibatkan ASN : Paslon Nomor Urut 1 Dilaporkan Berkampanye di Lembaga Pendidikan.

Rabu, 23 Oktober 2024 - 19:53 WIB

Polres Kediri Kota Pastikan Kesiapan Pilkada, Cek Kendaraan Dinas dan Almatsus

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:31 WIB

ASN & Perangkat Desa Yang Diduga Dilibatkan Andika Hazrumy Dilaporkan Ke Bawaslu.

Selasa, 22 Oktober 2024 - 21:02 WIB

Kapolres Kediri Hadiri Apel Peringatan Hari Santri Nasional Tahun 2024

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:23 WIB

Kapolres Kediri Kota Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional di Balai Kota Kediri

Berita Terbaru