Panglima TNI Terima Penyerahan Jabatan Pangkogabwilhan I

- Jurnalis

Rabu, 28 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra pos.JAKARTA. Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono,S.E.,M.M., memimpin Upacara dan menerima penyerahan Jabatan Panglima Komando Gabungan Wilayah Pertahanan I (Pangkogabwilhan I) dari Laksamana Madya TNI Muhammad Ali, bertempat di Subden Mabes TNI, Jl. Merdeka Barat, Jakarta Pusat, Rabu (28/12/2022).

Penyerahan jabatan tersebut terkait dengan ditunjuknya Laksdya TNI Muhammad Ali sebagai Kepala Staf Angkatan Laut oleh Presiden RI menggantikan Laksamana TNI Yudo Margono. Jabatan Pangkogabwilhan I diserahkan kepada Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono karena belum ada pejabat definitifnya.  Penyerahan jabatan Pangkogabwilhan I tersebut  ditandai dengan penyerahan Pataka Kogabwilhan I (Tri Dharma Yudha Sakti), penyerahan tongkat komando dan penanggalan tanda Jabatan dan penandatanganan Berita Acara, serta dilanjutkan dengan laporan resmi Pangkogabwilhan I kepada Panglima TNI.

Turut hadir pada acara tersebut yaitu, Kasum TNI Letjen TNI Eko Margiyono, Kapuspen TNI Laksda TNI Kisdiyanto dan Aspers Panglima TNI Marsda TNI Samsul Rizal, S.I.P.,M.Tr (Han).

Autentikasi:

Kabidpenum Puspen TNI, Kolonel Sus Aidil

Berita Terkait

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan
Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku
Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:29 WIB

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:09 WIB

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:36 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Berita Terbaru

Bisnis

Cara Memastikan Pembeli Mobil Serius dan Bukan Scammer

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:49 WIB