M. Dawam Rahardjo Memberi Sambutan Dalam Acara Sosialisasi Penguatan Peran Masyarakat Dalam Pengawasan SDKP

- Jurnalis

Sabtu, 2 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.LABUHAN MARINGGAI, Bupati Lampung Timur, M. Dawam Rahardjo Memberi Sambutan Dalam Acara Sosialisasi Penguatan Peran Masyarakat Dalam Pengawasan SDKP Melalui Sistem Pengawasan Berbasis Masyarakat di Balai Desa Margasari, Sabtu (02 Juli 2022)

Hadir pula dalam acara tersebut, Anggota Komisi IV DPR RI Ir. Hanan A. Rozak, Kepala Dinas Perikanan, Drama Panca Putra sebagai Direktur PP SDP, Kepala Dinas KP Provinsi di Wakili Kabid Pengawasan  Faisal, Forkipimcam serta Para Peserta Pokmaswas.

Mengawali sambutannya M. Dawam Rahardjo menyampaikan ucapan selamat datang kepada Anggota Komisi IV serta berharap dapat membawa dampak positif bagi masyarakat.

“Saya atas nama Pemerintah Daerah Kabupaten Lampung Timur mengucapkan selamat datang kepada Bapak Hanan, mudah-mudahan dengan kehadiran bapak dalam acara sosialisasi penguatan peran masyarakat dalam pengawasan SDKP ini dapat menambah semangat kami semua terutama masyarakat Lampung Timur”.

Selanjutnya M. Dawam Rahardjo juga berpesan kepada para peserta agar dapat mengikuti sosialisasi tersebut dengan benar.

“Selanjutnya saya menghimbau kepada para peserta dapat mengikuti sosialisasi ini dengan serius serta senantiasa menjaga suasana tetap aman dan kondusif sehingga semua materi yang diberikan akan dapat terserap guna perbaikan dimasa mendatang”.

Hal itu tentunya sangat memungkinkan mengingat selama ini Kabupaten Lampung Timur Bumei Tuwah Bepadan memiliki sumberdaya yang mendukung yaitu garis pantai yang panjang serta wilayah yang luas untuk kolam maupun tambak perikanan yang cukup besar sebagai penunjang keberhasilan usaha perikanan.

(suhaimi)

Berita Terkait

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:45 WIB

Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:20 WIB

Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional

Berita Terbaru