Lukman Hakim Bangun Desa Kemang Bersama Masyarakatnya

- Jurnalis

Selasa, 4 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Pelalawan-Lukman Hakim yang di amanhkan masyarakat sebagai Kepala Desa Kemang, terlihat serius membangun desanya bersama masyarakat Desa Kemang.

Sejak dirinya terpilih sebagai Kepala Desa Kemang, dan tidak sedikitnya program pembangunan fisik yang telah berhasil dilaksanakan bersama masyarakatnya sesuai visi dan misi pemerintah.

Hal ini, disampaikan Kepala Desa Kemang, Lukman Hakim kepada sejumlah wartawan di ruangan kerjanya di kantor Desa Kemang, Selasa (4/6/2024).

Kepada media ini, Lukman Hakim menjelaskan bahwa Dana Desa (DD) Kemang setiap tahun anggarannya, bervariasi jumlah besar nominalnya.

“Benar, mengapa DD-nya bervariasi, disesuaikan dengan Dana APBD kabupaten Pelalawan. Bila defisit APBD. maka DD kita akan berkurang, begitujuga sebaliknya, jika APBD bertambah maka DD kita juga bertambah,” jelasnya.

Untuk Dana Desa Tahun 2024 kurang lebih 900 Juta. Kemudian Alokasi Dana Desa (ADD) sebesar Rp. 860 juta yang keseluruhannya DD mencapai Rp 1,7 Milyar kurang lebih.

Dikatakannya, Program pembangunan yang telah berhasil direalisasikan tahun anggaran 2022 yakni pembangunan Jalan Simenisasi sepanjang 130-Meter, lebar 3-Meter Dangan ketebalan 0,20-Centi dengan sumber Dana Desa (DD) sebesar Rp. 130.613.900.00.

Selanjutnya pembangunan Sumur Bor sebanyak 5 titik, sumber Dana Desa (DD) Tahun 2022 sebesar Rp. 130.226.200.00.

Program pembangunan Fisik tahun 2023 yaitu 1-unit Gedung Pos Yandu dengan nilai pagu sebesar Rp. 288.688.800.00 dan pembangunan Pagar dari sumber dana desa Kemang sebesar Rp. 766.800.00 dan pembangunan 1 Paket Drainase dengan nilai sebesar Rp.155.722.900.00.

“Untuk program pembangunan fisik tahun 2024, sedang dalam pelaksanaan,” katanya.

Selain penggunaan DD untuk biaya pembangunan fisik dan juga di gunakan untuk penyaluran bantuan – bantuan sosial kepada 56 orang Anak yatim piatu se Desa Kemang, Kecamatan Pangkalan Kuras Kabupaten Pelalawan.

Anak-anak yatim dibawah usia 17 Tahun, mendapat bantuan dari Pemerintah berupa uang tunai sebesar Rp. 250.000 per bulan. Namun pencairannya tergantung dana desanya turun.

Mengenai bantuan-bantuan itu, tidak hanya diberlakukan kepada satu etnis saja melainkan semua suku yang berdomisili di daerah desa Kemang ini.

Sementara itu juga ada Bantuan Langsung Tunai (BLT) yang dibagikan kepada masyarakat kurang mampu sebanyak 28 orang dengan nilai Rp.300.000 perbulan. akan tetapi, pencairannya setelah dana turun.( oberdin )

Berita Terkait

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo
Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan
Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)
Kurang Dari 12 Jam, Satlantas Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Tabrak Lari di Jalan Raya Mojo, Korban Meninggal Dunia
AU Sang Pengusaha Roko Ilegal di Singkawng Dengan Gudang Penampung Diduga Kuat Kebal Hukum
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:14 WIB

Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:36 WIB

Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan

Senin, 24 Februari 2025 - 15:54 WIB

Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)

Rabu, 19 Februari 2025 - 15:57 WIB

Kurang Dari 12 Jam, Satlantas Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Tabrak Lari di Jalan Raya Mojo, Korban Meninggal Dunia

Rabu, 19 Februari 2025 - 10:59 WIB

AU Sang Pengusaha Roko Ilegal di Singkawng Dengan Gudang Penampung Diduga Kuat Kebal Hukum

Berita Terbaru

Berita Polisi

Polisi Evakuasi Lansia Korban Terdampak Banjir di Cengkareng

Selasa, 4 Mar 2025 - 22:39 WIB