Koramil 15/Karangpucung Melaksanakan Karya Bakti Pembuatan Tanggul Sungai Ciaur

- Jurnalis

Rabu, 11 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cilacap, Tabloid Putra Pos

Dalam upaya membantu masyarakat yang terdampak bencana alam, Koramil 15/Karangpucung melaksanakan karya bakti pembuatan tanggul sungai Ciaur yang mengaliri area persawahan Dusun Jambe Asem, Desa Cidadap, Kecamatan Karangpucung, Kabupaten Cilacap, Rabu (11/12/2024).

Tanggul yang dibangun dengan alat seadanya bertujuan untuk menanggulangi banjir yang disebabkan oleh jebolnya tanggul sungai Ciaur yang diakibatkan curah hujan yang tinggi beberapa hari yang lalu.

Kegiatan ini melibatkan anggota Koramil 15/Karangpucung, warga setempat, serta beberapa instansi terkait yang bergotong royong dalam memperbaiki tanggul yang rusak. Pembuatan tanggul baru ini diharapkan dapat melindungi lahan pertanian warga dari ancaman banjir yang dapat merusak hasil pertanian mereka.

Sertu Yasin menuturkan bahwa kegiatan Ini adalah wujud nyata kepedulian TNI khususnya Koramil 15/Karangpucung terhadap kesulitan masyarakat.

“Kami berharap dengan selesainya pembangunan tanggul ini, masyarakat dapat kembali beraktivitas untuk melaksanakan kegiatan bertani dengan aman dan nyaman,” ujarnya.

Selain itu, Kepala Desa Cidadap melalui Usman salah satu perangkatnya, mengungkapkan rasa terima kasihnya kepada TNI dan seluruh pihak yang terlibat dalam kegiatan tersebut.

“Semoga keberadaan tanggul yang baru dapat mencegah terjadinya kerusakan lebih lanjut pada lahan pertanian dan memberikan rasa aman kepada petani,” terangnya.

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI untuk turut serta dalam pembangunan daerah, serta meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui kerja sama yang erat antara TNI, pemerintah, dan masyarakat setempat.

(Sugeng. S/Pendim Clp)

Berita Terkait

Anggota Sabhara Polres Pelabuhan Makassar Jadi Korban Serangan Busur Geng Motor
Sidak Pasar Satgas Pangan Polres Nganjuk Pastikan Ketersediaan Bapokting Aman Jelang Idul Fitri
Kapolsek Indra Makmu Pimpin Langsung Amankan Dua Pelaku Narkoba, 34 Paket Sabu Disita
Beredar undangan buka puasa diadakan di.Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Takalar,bersama masyarakat 
Dukung Ketahanan Pangan, TNI Dari Kodim 0703/Cilacap Sergap Gabah
Ramadan di Novotel Makassar : Tunaikan ibadah, Ragam Kuliner Istimewa dan Hadiah Umroh”
Bakso Raksasa Mas Adi Bontonompo, Sensasi Kuliner Baru di Gowa
Gowa Sulawesi Selatan 28 Februari 2025 Bakso Raksasa Mas Adi Bontonompo, Sensasi Kuliner Baru di Gowa
Berita ini 17 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:02 WIB

Anggota Sabhara Polres Pelabuhan Makassar Jadi Korban Serangan Busur Geng Motor

Senin, 3 Maret 2025 - 14:20 WIB

Sidak Pasar Satgas Pangan Polres Nganjuk Pastikan Ketersediaan Bapokting Aman Jelang Idul Fitri

Senin, 3 Maret 2025 - 14:15 WIB

Kapolsek Indra Makmu Pimpin Langsung Amankan Dua Pelaku Narkoba, 34 Paket Sabu Disita

Minggu, 2 Maret 2025 - 23:06 WIB

Beredar undangan buka puasa diadakan di.Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Takalar,bersama masyarakat 

Minggu, 2 Maret 2025 - 19:23 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, TNI Dari Kodim 0703/Cilacap Sergap Gabah

Minggu, 2 Maret 2025 - 08:57 WIB

Ramadan di Novotel Makassar : Tunaikan ibadah, Ragam Kuliner Istimewa dan Hadiah Umroh”

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:39 WIB

Bakso Raksasa Mas Adi Bontonompo, Sensasi Kuliner Baru di Gowa

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:28 WIB

Gowa Sulawesi Selatan 28 Februari 2025 Bakso Raksasa Mas Adi Bontonompo, Sensasi Kuliner Baru di Gowa

Berita Terbaru

Jawa Timur

Polres Pasuruan Dampingi Warga Patrol Sahur Cegah Tawuran

Selasa, 4 Mar 2025 - 12:44 WIB

Berita Kegiatan Polri

Berikut Himbauan Kapolres Jember di Bulan Suci Ramadhan

Selasa, 4 Mar 2025 - 12:37 WIB