Komunitas Banten Bersih Siap Laporkan Penggunaan Dana BOK PUSKESMAS Yang Tidak Sesuai

- Jurnalis

Senin, 30 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

tabloidputrapos.com – Lebak – Momentum Hari Kesehatan Nasional (HKN) diisi dengan kegiatan beragam oleh Para Peserta dari Dinas kesehatan dan atau PUSKESMAS SE LEBAK. Tercatat hampir ribuan viewer menonton aksi mereka. Namun sejauh ini Ketua Komunitas Banten Bersih menduga upaya preventif terhadap kesehatan tidak maksimal dilakukan oleh seluruh Puskesmas di wilayah Lebak

Dana Bantuan Operasional Kesehatan yang ditransfer dari APBN melalui rekening Puskesmas tidak menjanjikan pelayanan yang prima untuk memicu Perilaku Hidup Bersih dan Sehat bagi warga Lebak.

“Saya menduga BOK digunakan untuk kepentingan beberapa kelompok, Kejadian di Luar Banten banyak BOK di korupsi oleh oknum tertentu, Saya sedang melakukan upaya pencarian bukti khusus agar BOK digunakan utuh untk kepentingan meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat.” Ungkap Arwan.

Dalam Permenkes Nomor 3 Tahun 2019 Menu Tabel Rencana Menu Kegiatan Penggunaan atau Alokasi Dana BOK PUSKESMAS lebih banyak digunakan untuk kepentingan Upaya Preventif dan pendekatan lain sehingga gebyar dilakukan.

“Dalam PMK NO 3 Tahun 2019 TENTANG Juknis Penggunaan Dana BOK yang masih saya ingat ialah Program Indonesia sehat melalui Pendekatan Keluarga, Upaya Kesehatan Masyarakat Esensial, Upaya Kesehatan Masyarakat Pengembangan dengan didalamnya banyak aspek Promosi Kesehatan kepada Masyarakat. Dominasi Aktifitas Promosi dan preventif ini 70 Persen dibandingkan dengan kegiatan Pemanfaatan BOK untuk Pelaksanaan Fungsi Manajemen Puskesmas yang hanya mengaktifasi kegiatan pembelian ATK, Penggandaan, konsultasi ke Dinas Kesehatan Kabupaten, Penyusunan RKA, Penggandaam Formulir Pencatatan dan Pelaporan, Langganan Internet atau Pulsa, Lokakarya Mini Puskesmas Bulanan/Tri Wulan, Pembinaan Teknis Ke Jaringan, dan Pengiriman Laporan yang kesemuanya itu ditaksir tidak akan menghabiskan dana Puluhan Juta.” papar Arwan.

“Saya tidak menemukan Geliat Aktifitas Promosi dan preventif dari puskesmas yang visi utamanya meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di Lingkungannya dengan menggunakan Dana BOK PUSKESMAS yang sudah dianggarkan Pusat. Jangan Kebalik nanti anggaran habis digunakan untuk kepentingan pengelolaan Fungsi Manajemen Puskesmas bukan Pengelolaan Fungsi Manajemen Kesehatan Masyarakat secara langsung” Ungkap Arwan.

“Dengan demikian melihat angka stunting yang tidak menurun drastis maka, Kami Pastikan Pengelolaan BOK PUSKESMAS tidak digunakan secara maksimal dan KBB akan bersurat ke seluruh Puskesmas di Wilayah Lebak untuk Audensi sebelum mengarah pada Aksi Massa dan atau pelaporan jika ada yang keliru pasca Audensi dilakukan oleh Kami.” Tegas Arwan.

(AGU)

Berita Terkait

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo
Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan
Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)
Kurang Dari 12 Jam, Satlantas Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Tabrak Lari di Jalan Raya Mojo, Korban Meninggal Dunia
AU Sang Pengusaha Roko Ilegal di Singkawng Dengan Gudang Penampung Diduga Kuat Kebal Hukum
Berita ini 143 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:14 WIB

Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:36 WIB

Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan

Senin, 24 Februari 2025 - 15:54 WIB

Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)

Rabu, 19 Februari 2025 - 15:57 WIB

Kurang Dari 12 Jam, Satlantas Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Tabrak Lari di Jalan Raya Mojo, Korban Meninggal Dunia

Rabu, 19 Februari 2025 - 10:59 WIB

AU Sang Pengusaha Roko Ilegal di Singkawng Dengan Gudang Penampung Diduga Kuat Kebal Hukum

Berita Terbaru