Kolaborasi Koramil 02/Matraman Bersama SDN 01 Kebon Manggis dan Peskesmas Gelar Vaksin Usia 6-11 Tahun

- Jurnalis

Senin, 20 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.Kodam Jaya, Jakarta timur – Dalam rangka percepatan program serbuan vaksinasi covid-19, Kodim 0505/JT bersama Kepala Sekolah SDN 01 Kebon dan Puskesmas, menggelar pelaksanaan Vaksinasi anak Usia 6-11 tahun bertempat di SDN 01 Kebon Manggis Jln. Slamet Riyadi III RT.07/04 Kebon Manggis Matraman, Senin (20/12/21).

Danramil 02/Matraman Mayor Inf Dasiya pada kegiatan tersebut mengatakan, Pelaksanaan Vaksinasi anak usia 6 -11 tahun saat ini juga dilaksanakan oleh Koramil 02/Matraman bersama Polkes dengan membuka lokasi serbuan Vaksinasi di gedung SDN 01 Kebon Manggis Matraman.

Ditambahkan Danramil Matraman, selain pelaksanaan serbuan vaksinasi covid-19 untuk usia 12 tahun ke atas, kali ini dibuka kembali vaksnasi covid-19 untuk anak usia 6-11 tahun dengan cakupan target 300 dosis, Kami Koramil 02/Matraman bersama Polkes dan Puskesmas Kebon Manggis berupaya maksimalkan vaksinasi usia 6-11 tahun merata di seluruh SDN yang ada diwilayah Kecamatan Matraman.

Serbuan vaksinasi covid-19 anak usia 6-11 tahun ini menggunakan vaksin Sinovak yang sudah mendapatkan persetujuan dari Pemerintah pusat melalui Bio Farma dan Dinas kesehatan dan juga orang tua murid sehari sebelum pelaksanaan vaksinasi.

“Harapan Pemerintah pusat dengan di bukanya serbuan vaksinasi covid-19 anak usia 6-11 tahun, bisa mempercepat pemulihan kesehatan masyarakat serta dapat membantu pembelajaran murid-murid SDN untuk menerima pembelajaran tatap muka (PTM) sepenuhnya di Sekolah. Ungkapnya.

*Sumber Kodim 0505/Jakarta timur*

Berita Terkait

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:45 WIB

Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:20 WIB

Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional

Berita Terbaru

Berita Polisi

Polisi Evakuasi Lansia Korban Terdampak Banjir di Cengkareng

Selasa, 4 Mar 2025 - 22:39 WIB