Purnamanews.com | Sungai Pakning – Bertempat di halaman kediaman rumah TNI Kopka Suparno jalan Nusantara RT 05 RW 02 desa Pakning memperingati HUT RI ke 78 pada hari Sabtu tanggal 19 Agustus 2023 , tampak hadir kepala desa Pakning Asal Jaswir dan ketua RW Sutrisno .
Dalam acara HUT tersebut keluarga besar mengadakan beberapa acara kegiatan perlombaan untuk memeriahkan peringati HUT 78 , merdeka ! merdeka ! merdeka ! , Acara yang di iringi musik keyboard Sarjono
Sukardi putra TNI R.Suparno mengatakan, kami keluarga besar dalam memperingati HUT RI tahun 2023 ni mengadakan beberapa perlombaan, seperti panjat pinang, semam erobit , tarian balon gandeng suami istri, permain anak – anak tarik tambang , lompat karung , tarik tambang, dll . Dan acara yang kami rayakan ini mengingat perjuang orang tua kami yang ikut berjuang mempertahankan Indonesia merdeka dari belenggu jajahan Belanda dan Jepang , dengan acara ini mengisi kemardekaan , dan insyaallah dengan membuat serangkaian acara ini kami dapat mempersatukan keluarga besar Suparno. Ujar kardi. (** Darwis.Ak)