Kegiatan Vaksinasi Wilayah Kepulauan Hinako, Kecamatan Sirombu Nias Barat

- Jurnalis

Kamis, 3 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putrapos Nias Barat —Tim Vaksinator Puskesmas Sirombu bersama dengan Personil Polsek Sirombu dan Koramil 09 Sirombu melaksanakan Kegiatan Vaksinasi untuk kedua kalinya di wilayah Kepulauan Hinako, pulau Hinako dan Pulau Bawa, bertempat di Kantor Desa Hinako, Sabtu (26/02/2022)

Ketua Tim Vaksinator, Motivasi Gea menyampaikan bahwa pelaksanaan Vaksin pada hari ini terlaksana dengan baik, sekalipun cukup melelahkan menempuh jarak yang dibentangkan laut samudra, namun tim tetap semangat melaksanakan tugas, baik Tim Medis, maupun personil Polsek Sirombu bersama anggota Koramil 09 Sirombu.

“Puji Tuhan peserta vaksin, baik dari pelajar ataupun orang tua antusias mengikuti petunjuk sehingga tidak mendapatkan kesulitan”, ungkap Kanit Intelkam Polsek Sirombu.

Adapun Tim Vaksinator yang ikut di Kepulauan Hinako dan sekitarnya adalah, Kepala Puskesmas Sirombu, Kanit Intelkam Polsek Sirombu, Bhabinsa Koramil 09 Sirombu, dan 6 (enam) orang Tenaga Medis Puskesmas Sirombu.

Sampai acara ini ditutup seluruh peserta tidak mendapatkan kendala dan bisa kembali ke rumahnya masing-masing.(BD)

Berita Terkait

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi
Polres Tulungagung Berhasil Ungkap Peredaran Bahan Peledak Ilegal, 5 Tersangka dan 6 Kg Mesiu Diamankan
Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan
Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku
Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:06 WIB

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi

Jumat, 7 Maret 2025 - 12:03 WIB

Polres Tulungagung Berhasil Ungkap Peredaran Bahan Peledak Ilegal, 5 Tersangka dan 6 Kg Mesiu Diamankan

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:29 WIB

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:09 WIB

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:36 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Berita Terbaru

Berita Kediri

Bulan Puasa Polres Kediri Melakukan Kegiatan Safari Ramadhan

Minggu, 9 Mar 2025 - 11:14 WIB

Berita Kediri

Polres Kediri Bagikan Ratusan Takjil Gratis ke Masyarakat

Minggu, 9 Mar 2025 - 10:55 WIB