Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason Terima Penghargaan dari Ketua Kwartir Ranting Mojoroto Kota Kediri Gerakan Pramuka 

- Jurnalis

Rabu, 9 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Kediri – Seperti tak ada habisnya, lagi – lagi Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason diganjar penghargaan. Terkini, penghargaan datang dari pihak Gerakan Pramuka Kwartir Ranting ( Kwarran ) Mojoroto Kota Kediri.

Penghargaan itu diserahkan oleh Ketua Kwartir Ranting Mojoroto, Chairul Efendi Sugiarto, kepada Kompol Mukhlason.

Dalam keterangan yang tercantum di penghargaan tersebut, menyebutkan : penghargaan diberikan kepada Kompol Mukhlason, Kapolsek Mojoroto, atas bantuan dan kerjasamanya dalam pengamanan Giat Terpadu Pramuka Kwartir Ranting ( Kwarran ) Kec. Mojoroto, Kota Kediri Tahun 2023 di Kawasan Gelanggang Olahraga ( GOR ) Jayabaya Kota Kediri.

Pantauan reporter media ini di lokasi, penghargaan diserahkan saat berlangsungnya kegiatan Giat Terpadu Pramuka Kwartir Ranting Mojoroto, pada Rabu 9 Agustus 2023, di kawasan GOR Jayabaya.

” Berbagai penghargaan yang saya terima dari berbagai pihak termasuk dari Gerakan Pramuka Kwartir Ranting ( Kwarran ) Mojoroto Kota Kediri, merupakan motivasi buat Polsek Mojoroto dan jajaran untuk berupaya semaksimal dan sekuat tenaga untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat,” jelas Kompol Mukhlason di lokasi.

Lebih lanjut, Kompol Mukhlason mengatakan, Kita, Polsek Mojoroto, berharap melalui kegiatan ini selain mengembangkan keterampilan, juga mempererat tali persaudaraan antar sesama generasi muda, dan memupuk rasa bela negara. (* Slamet Aldiawan/ Aldi )

Berita Terkait

Polres Kediri Kota Pastikan Kesiapan Pilkada, Cek Kendaraan Dinas dan Almatsus
ASN & Perangkat Desa Yang Diduga Dilibatkan Andika Hazrumy Dilaporkan Ke Bawaslu.
Kapolres Kediri Hadiri Apel Peringatan Hari Santri Nasional Tahun 2024
Kapolres Kediri Kota Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional di Balai Kota Kediri
Surat Menteri Desa Dan PDT Dipersoalkan : Kuasa Hukum Zakiyah-Najib, Tidak Ada Kaitannya Dengan Paslon Nomor Urut 2.
CABUP Serang Andika Beberkan Ada Intimidasi Dan Intervensi Ke Calon Pemilih : Ini Kata Kubu Zakiyah
Kampanye Anti Narkoba, Polres Kediri Kota Gelar Family Adventure Offroad dan Bakti Sosial
Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih, Polres Kediri Kota Gelar Patroli Gabungan Skala Besar
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 23 Oktober 2024 - 19:53 WIB

Polres Kediri Kota Pastikan Kesiapan Pilkada, Cek Kendaraan Dinas dan Almatsus

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:31 WIB

ASN & Perangkat Desa Yang Diduga Dilibatkan Andika Hazrumy Dilaporkan Ke Bawaslu.

Selasa, 22 Oktober 2024 - 21:02 WIB

Kapolres Kediri Hadiri Apel Peringatan Hari Santri Nasional Tahun 2024

Selasa, 22 Oktober 2024 - 16:23 WIB

Kapolres Kediri Kota Hadiri Upacara Peringatan Hari Santri Nasional di Balai Kota Kediri

Selasa, 22 Oktober 2024 - 07:43 WIB

Surat Menteri Desa Dan PDT Dipersoalkan : Kuasa Hukum Zakiyah-Najib, Tidak Ada Kaitannya Dengan Paslon Nomor Urut 2.

Senin, 21 Oktober 2024 - 22:37 WIB

CABUP Serang Andika Beberkan Ada Intimidasi Dan Intervensi Ke Calon Pemilih : Ini Kata Kubu Zakiyah

Minggu, 20 Oktober 2024 - 16:32 WIB

Kampanye Anti Narkoba, Polres Kediri Kota Gelar Family Adventure Offroad dan Bakti Sosial

Minggu, 20 Oktober 2024 - 16:02 WIB

Jelang Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden Terpilih, Polres Kediri Kota Gelar Patroli Gabungan Skala Besar

Berita Terbaru