Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason : Selamat Hari Kebebasan Pers Internasional 2024

- Jurnalis

Jumat, 3 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Kediri Kota – Dalam momentum Hari Kebebasan Pers Internasional 2024, Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason, dengan tulus mengucapkan Hari Kebebasan Pers Internasional kepada seluruh insan pers, 3 Mei 2024.

Sebagai salah satu pilar utama dalam menjaga keberlangsungan demokrasi, kebebasan pers mempunyai peran yang tak tergantikan dalam menjaga kemerdekaan berpendapat dan menyuarakan kebenaran. Perwira polri satu melati ini menyampaikan apresiasinya terhadap dedikasi dab pengabdian para jurnalis, reporter, dan seluruh personal yang terlibat dalam mempublikasikan informasi yang akurat, sesuai fakta di lapangan dan berimbang.

“ Dalam era reformasi dengan gempuran informasi yang dinamis dan berjalan sangat cepat seperti sekarang ini, kebebasan pers menjadi krusial,” kata Mukhlason yang akrab disapa Pak Haji.

Eks Kapolsek Krian Polresta Sidoarjo ini mengajak seluruh elemen masyarakat untuk terus mendukung kebebasan pers. Menurutnya, lanjut Mukhlason, semua pihak dapat bersinergi bersama – sama membangun masyarakat yang lebih transparan, inklusif, dan berkeadilan.

Dijelaskan, Hari Kebebasan Pers Internasional bukanlah hanya milik insan pers semata, tetapi milik semua pihak yang menghargai nilai – nilai demokrasi dan kebebasan berpendapat.

“ Selamat Hari Kebebasan Pers Sedunia. Semoga jurnalis dan media semakin kredibel dan terpercaya dalam menyebarkan berita,” pungkasnya. (**Slamet Aldiawan/ Aldi )

Berita Terkait

Jaga Ketertiban Ramadhan, Sat Lantas Polres Pidie Jaya Tindak Balap Liar dan Knalpot Brong
Anggota Sabhara Polres Pelabuhan Makassar Jadi Korban Serangan Busur Geng Motor
Sidak Pasar Satgas Pangan Polres Nganjuk Pastikan Ketersediaan Bapokting Aman Jelang Idul Fitri
Kapolsek Indra Makmu Pimpin Langsung Amankan Dua Pelaku Narkoba, 34 Paket Sabu Disita
Beredar undangan buka puasa diadakan di.Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Takalar,bersama masyarakat 
Dukung Ketahanan Pangan, TNI Dari Kodim 0703/Cilacap Sergap Gabah
Ramadan di Novotel Makassar : Tunaikan ibadah, Ragam Kuliner Istimewa dan Hadiah Umroh”
Bakso Raksasa Mas Adi Bontonompo, Sensasi Kuliner Baru di Gowa
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:34 WIB

Jaga Ketertiban Ramadhan, Sat Lantas Polres Pidie Jaya Tindak Balap Liar dan Knalpot Brong

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:02 WIB

Anggota Sabhara Polres Pelabuhan Makassar Jadi Korban Serangan Busur Geng Motor

Senin, 3 Maret 2025 - 14:20 WIB

Sidak Pasar Satgas Pangan Polres Nganjuk Pastikan Ketersediaan Bapokting Aman Jelang Idul Fitri

Senin, 3 Maret 2025 - 14:15 WIB

Kapolsek Indra Makmu Pimpin Langsung Amankan Dua Pelaku Narkoba, 34 Paket Sabu Disita

Minggu, 2 Maret 2025 - 23:06 WIB

Beredar undangan buka puasa diadakan di.Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Takalar,bersama masyarakat 

Minggu, 2 Maret 2025 - 19:23 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, TNI Dari Kodim 0703/Cilacap Sergap Gabah

Minggu, 2 Maret 2025 - 08:57 WIB

Ramadan di Novotel Makassar : Tunaikan ibadah, Ragam Kuliner Istimewa dan Hadiah Umroh”

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:39 WIB

Bakso Raksasa Mas Adi Bontonompo, Sensasi Kuliner Baru di Gowa

Berita Terbaru

Berita Polisi

Polisi Evakuasi Lansia Korban Terdampak Banjir di Cengkareng

Selasa, 4 Mar 2025 - 22:39 WIB