Kapolda Jatim Pimpin Sumpah Seleksi Penerimaan Calon Anggota Polri TA. 2023

- Jurnalis

Selasa, 18 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tabloid Putra Pos | Surabaya – Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Dr. Toni Harmanto,MH didampingi Waka Polda Jatim Brigjen Pol Akhmad Yusep Gunawan beserta Pejabat Utama (PJU) Polda Jatim, menggelar Pakta Integritas dan Pengambilan Sumpah Seleksi Penerimaan Calon Anggota Polri TA. 2023 Panda Jatim Secara Luring dan Daring.

Kegiatan yang digelar di di Gedung Mahameru Mapolda Jatim,dihadiri pula oleh Ombusman, Penyidik BNNP Jatim, Panitia Penerimaan Anggota Polri T.A 2023 dan Peserta Seleksi Calon Anggota Polri T.A 2023. Diikuti juga oleh Kapolres/ Ta/ Tabes, Kabag SDM Polres dan Peserta Seleksi Calon Anggota Polri T.A 2023.

Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Toni Harmanto, melalui Ketua pelaksana Karo SDM Polda Jatim, menjelaskan, animo pendaftaran penerimaan Taruna/I Akpol, Bintara Polri Gelombang II tahun 2023 yang terverifikasi sebanyak 8566.

“Dengan rincian Taruna/I Akpol 568 orang, Bintara PTU: 6725 orang, Bintara Polair 19 orang, Bintara Brimob 551orang, Bintara tenaga Kesehatan 33 orang, Tamtama Brimob: 645 orang dan Tamtama Polair 26 orang,” jelasnya.

Kegiatan dilanjutkan dengan pembacaan pakta integritas oleh perwakilan panitia, peserta dan orang tua wali yang kemudian ditandatangani bersama.

Sementara itu pengambilan sumpah oleh Kapolda Jatim di ikuti oleh seluruh PJU , panitia , pengawas internal, dan external, peserta dan orang tua wali. (*Slamet Aldiawan)

Berita Terkait

KOMITMEN BERSIH NARKOBA, LAPAS CILEGON DIGANJAR PENGHARGAAN DI ACARA HARI SANTRI NASIONAL
SUKSES BESAR! LAPAS CILEGON MENANGKAN JEGGER CUP 2024 DENGAN GEMILANG
KPLP LAPAS CILEGON MANTAPKAN KESIAPSIAGAAN LEWAT PELATIHAN INTELIJEN DAN PENGAMANAN DITJEN PAS
Maryami Warga Desa Senanghati Gugat Rp 1 Miliar: Kasus Pemindahan Lokasi Pembangunan SPAM di Lebak Selatan
Kunjungan Kerja di Lapas Cilegon, Kakanwil Banten Apresiasi Sistem Keamanan Maximum Security
Oknum mengaku Wartawan Tanpa ID Card dan Surat Tugas Resahkan Gowa, Cemarkan Citra Jurnalistik
Ketua Relawan Anies DPD Aceh Timur dan Ketua DPW Anies Aceh Ajak Seluruh Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan Cagub Aceh Bustami – Syeh Fadil
Demokrasi Pilkada di Aceh Tercoreng , Lagi-lagi APK Cagub Aceh No 1 Bustami-Fadhil Dibakar OTK  
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:44 WIB

KOMITMEN BERSIH NARKOBA, LAPAS CILEGON DIGANJAR PENGHARGAAN DI ACARA HARI SANTRI NASIONAL

Minggu, 20 Oktober 2024 - 04:00 WIB

SUKSES BESAR! LAPAS CILEGON MENANGKAN JEGGER CUP 2024 DENGAN GEMILANG

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:11 WIB

KPLP LAPAS CILEGON MANTAPKAN KESIAPSIAGAAN LEWAT PELATIHAN INTELIJEN DAN PENGAMANAN DITJEN PAS

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Maryami Warga Desa Senanghati Gugat Rp 1 Miliar: Kasus Pemindahan Lokasi Pembangunan SPAM di Lebak Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:37 WIB

Kunjungan Kerja di Lapas Cilegon, Kakanwil Banten Apresiasi Sistem Keamanan Maximum Security

Senin, 14 Oktober 2024 - 22:33 WIB

Oknum mengaku Wartawan Tanpa ID Card dan Surat Tugas Resahkan Gowa, Cemarkan Citra Jurnalistik

Senin, 14 Oktober 2024 - 17:50 WIB

Ketua Relawan Anies DPD Aceh Timur dan Ketua DPW Anies Aceh Ajak Seluruh Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan Cagub Aceh Bustami – Syeh Fadil

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:28 WIB

Demokrasi Pilkada di Aceh Tercoreng , Lagi-lagi APK Cagub Aceh No 1 Bustami-Fadhil Dibakar OTK  

Berita Terbaru