Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon

- Jurnalis

Kamis, 21 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon

CILEGON, tabloidputrapos.com – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Cilegon bekerja sama dengan Satuan Reserse Narkoba Polres Cilegon mengadakan kegiatan penyuluhan narkoba kepada Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Acara ini dilaksanakan sebagai bagian dari program P4GN (Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan, dan Peredaran Gelap Narkotika). Acara berlangsung di Masjid Al-Muhajirin Lapas Kelas IIA Cilegon bertujuan memberikan pemahaman mendalam kepada WBP tentang bahaya narkoba. Rabu 20 November 2024.

 

Dalam sambutannya, Kepala Lapas Cilegon, Yosafat Rizanto, menegaskan pentingnya kegiatan ini. “Penyuluhan ini merupakan langkah nyata Lapas Cilegon dalam mendukung upaya pemberantasan narkoba dan membekali para WBP dengan pengetahuan yang tepat agar mereka dapat berkontribusi secara positif di masyarakat setelah selesai menjalani masa pidana,” ujar Yosafat Rizanto.

 

Sementara itu, Kaur Bin Ops Sat NarkobaI Polres Cilegon, IPTU Nasdian “Kami memberikan edukasi tentang dampak buruk narkoba, cara mengenali bahaya penyalahgunaannya, dan langkah-langkah pencegahan. Harapan kami, WBP yang mengikuti penyuluhan ini dapat menjadi individu yang lebih baik dan bebas dari pengaruh narkoba.”

 

Lapas Cilegon menegaskan komitmennya untuk terus mengadakan program-program yang mendukung pembinaan WBP, sehingga mereka dapat kembali ke masyarakat dengan bekal moral dan pengetahuan yang memadai.

Berita Terkait

Jaga Ketertiban Ramadhan, Sat Lantas Polres Pidie Jaya Tindak Balap Liar dan Knalpot Brong
Anggota Sabhara Polres Pelabuhan Makassar Jadi Korban Serangan Busur Geng Motor
Sidak Pasar Satgas Pangan Polres Nganjuk Pastikan Ketersediaan Bapokting Aman Jelang Idul Fitri
Kapolsek Indra Makmu Pimpin Langsung Amankan Dua Pelaku Narkoba, 34 Paket Sabu Disita
Beredar undangan buka puasa diadakan di.Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Takalar,bersama masyarakat 
Dukung Ketahanan Pangan, TNI Dari Kodim 0703/Cilacap Sergap Gabah
Ramadan di Novotel Makassar : Tunaikan ibadah, Ragam Kuliner Istimewa dan Hadiah Umroh”
Bakso Raksasa Mas Adi Bontonompo, Sensasi Kuliner Baru di Gowa
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:34 WIB

Jaga Ketertiban Ramadhan, Sat Lantas Polres Pidie Jaya Tindak Balap Liar dan Knalpot Brong

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:02 WIB

Anggota Sabhara Polres Pelabuhan Makassar Jadi Korban Serangan Busur Geng Motor

Senin, 3 Maret 2025 - 14:20 WIB

Sidak Pasar Satgas Pangan Polres Nganjuk Pastikan Ketersediaan Bapokting Aman Jelang Idul Fitri

Senin, 3 Maret 2025 - 14:15 WIB

Kapolsek Indra Makmu Pimpin Langsung Amankan Dua Pelaku Narkoba, 34 Paket Sabu Disita

Minggu, 2 Maret 2025 - 23:06 WIB

Beredar undangan buka puasa diadakan di.Rumah Jabatan (Rujab) Bupati Takalar,bersama masyarakat 

Minggu, 2 Maret 2025 - 19:23 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, TNI Dari Kodim 0703/Cilacap Sergap Gabah

Minggu, 2 Maret 2025 - 08:57 WIB

Ramadan di Novotel Makassar : Tunaikan ibadah, Ragam Kuliner Istimewa dan Hadiah Umroh”

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:39 WIB

Bakso Raksasa Mas Adi Bontonompo, Sensasi Kuliner Baru di Gowa

Berita Terbaru

Bisnis

Cardano Naik 60%, Tapi Apa Bisa Bertahan di Atas $1?

Selasa, 4 Mar 2025 - 17:00 WIB