Dansatgas Yonarmed 1 Kostrad Dampingi Dandim 1504/Ambon Dalam Kegiatan Peninjauan dan Penegasan Tapal Batas

- Jurnalis

Minggu, 4 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.Ambon. Dansatgas Yonarmed 1 Kostrad Letkol Arm Arief Budiman, S.Sos., M.M., mendampingi Dandim 1504/Ambon dalam peninjauan dan penegasan Tapal Batas Administrasi Negeri Kariu dan Negeri Pelauw, Sabtu (03/09/2022).

Kegiatan tersebut dihadiri oleh Dandim 1504/Ambon Kolonel Inf Zamril Philiang, Kapolresta Ambon Kombes Pol Raja Arthur L. Simamora S.I.K, Kapolsek Pulau Haruku Iptu Julkisno Kaisupy, Danramil Pulau Haruku Kapten Inf Ramli, Kepala Kesbangpol, Badan Pertanahan Maluku Tengah dan Tokoh Masyarakat setempat.

Penegasan Batas Wilayah Administratif Pemerintah Negeri adalah merupakan langkah-langkah yang diamanatkan dalam Permendagri  No. 45 tahun 2016 tentang pedoman penetapan dan penegasan batas desa. Pemetaan dan penegasan ini dilakukan tanpa mengurangi hak-hak ulayat dan adat dari masing-masing desa.

Penegasan batas administrasi desa ini guna pemetaan wilayah administrasi desa yang nantinya dimuat dalam peta administrasi desa.

“Kegiatan ini bertujuan untuk meminimalisir kemungkinan terjadinya kembali perebutan batas wilayah antara kedua belah pihak yaitu Negeri Pelauw dan Negeri Kariu yang dapat mengakibatkan perpecahan antar Negeri di Pulau Haruku tersebut,” Ucap Dansatgas Yonarmed 1 Kostrad Letkol Arm Arief Budiman, S.Sos., M.M.

Selain itu, kegiatan Penegasan Tapal Batas Wilayah berjalan dengan aman dan lancar atas dukungan pengamanan dari Pos Ramil Pelauw dipimpin oleh Letda Arm Eko dan Pos Ramil Kariu dipimpin oleh Serka Indra Dika serta didampingi Pasi Intel Satgas Yonarmed 1 Kostrad Lettu Arm Luvki Raditya, ST. Han., M Sos. 

(Pen Satgas Yonarmed 1 Kostrad)

Berita Terkait

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku
Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:09 WIB

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:36 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:45 WIB

Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!

Berita Terbaru

Uncategorized

Kamis, 6 Mar 2025 - 00:24 WIB

Bisnis

Pelanggan Sebut Taksi Listrik Evista yang Terbaik

Rabu, 5 Mar 2025 - 21:08 WIB