Cooling System Bhabinkamtibmas Johar Baru dengan Ketua RT dan RW

- Jurnalis

Senin, 3 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra pos.Jakarta Pusat – Bhabinkamtibmas Kelurahan Johar Baru Aiptu Sunarto kunjungi Pos RW 07 Johar Baru untuk melakukan kegiatan Cooling System Dialogis dengan di jalan Percetakan Negara II RW 07 Kelurahan Johar Baru, Kecamatan Johar Baru Jakarta Pusat. Minggu (2/6/2024).

Dalam kunjungannya ke Pos RW Aiptu Sunarto bertemu dengan bapak Suwarsito selaku Ketua RW, bapak Santoso selaku Ketua RT 01 dan Staf RW 07 kelurahan Johar Baru selanjutnya menjelaskan maksud dan tujuannya berkunjung ke Pos RW ini adalah untuk Silaturahmi dan Cooling System dialogis terkait Kamtibmas di wilayah Johar Baru.

Kemudian kepada perangkat RW dan RT, Aiptu Sunarto bahwa untuk menjaga dan mencegah potensi gangguan kamtibmas dengan melibatkan stakeholder maupun komponen masyarakat saling kerjasama dan bersinergi sehingga situasi wilayah dapat terjaga dan terkendali guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat.

Dan apabila ada kejadian segera hubungi Call center Kantor Polisi 110 atau bisa menghubungi Bhabinkamtibmas wilayah setempat.

Sumber berita
(Humas Polres Metro Jakarta Pusat)

Muksin

Berita Terkait

Dandim 0502/Jakarta Utara dan Kapolres Pelabuhan Tanjung Priok Bersatu untuk Negeri
Dandim 0502/JU Hadiri Serbuan Bakti Kesehatan dan Sosial Koarmada RI untuk Masyarakat Pesisir Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H
Peresmian Pos Pantau dan Panen Raya Jagung Serentak Tahap I di Rorotan-Cilincing, Jakarta Utara
Program Pekarangan Pangan Lestari untuk Mendukung Ketahanan Pangan dan Program Makan Bergizi Gratis
Dandim 0502 JU Hadiri Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional 2025
Kunjungan Kerja Persit Kartika Chandra Kirana Cab. XVI Kodim 0502/JU di PT Bogasari Flour Mills
RAPAT ANGGOTA TAHUNAN (RAT)Ke – 51 KOPERASI KONSUMEN PRIMER KARTIKA PERMANA JAYA KODIM 0502/JU
Wakapolres MetroJakarta Timur Tinjau Kesiapan Hidroponik di Polsek Ciracas Dukung Program Ketahanan Pangan
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Februari 2025 - 17:22 WIB

Dandim 0502/JU Hadiri Serbuan Bakti Kesehatan dan Sosial Koarmada RI untuk Masyarakat Pesisir Sambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H

Rabu, 26 Februari 2025 - 16:54 WIB

Peresmian Pos Pantau dan Panen Raya Jagung Serentak Tahap I di Rorotan-Cilincing, Jakarta Utara

Senin, 24 Februari 2025 - 16:55 WIB

Program Pekarangan Pangan Lestari untuk Mendukung Ketahanan Pangan dan Program Makan Bergizi Gratis

Minggu, 23 Februari 2025 - 13:44 WIB

Dandim 0502 JU Hadiri Peringatan Hari Peduli Sampah Nasional 2025

Jumat, 21 Februari 2025 - 20:47 WIB

Kunjungan Kerja Persit Kartika Chandra Kirana Cab. XVI Kodim 0502/JU di PT Bogasari Flour Mills

Jumat, 21 Februari 2025 - 18:12 WIB

RAPAT ANGGOTA TAHUNAN (RAT)Ke – 51 KOPERASI KONSUMEN PRIMER KARTIKA PERMANA JAYA KODIM 0502/JU

Senin, 17 Februari 2025 - 16:41 WIB

Wakapolres MetroJakarta Timur Tinjau Kesiapan Hidroponik di Polsek Ciracas Dukung Program Ketahanan Pangan

Kamis, 13 Februari 2025 - 12:07 WIB

Dandim 0502/Jakarta Utara Hadiri Kegiatan Ngopi Kamtibmas di Poskamling RW 012 Pademangan Timur

Berita Terbaru