CEGAH GANGGUAN KAMTIB, PETUGAS LAPAS CILEGON RUTIN GELAR SIDAK HUNIAN WARGA BINAAN

- Jurnalis

Kamis, 27 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy



CEGAH GANGGUAN KAMTIB, PETUGAS LAPAS CILEGON RUTIN GELAR SIDAK HUNIAN WARGA BINAAN
Cilegon, INFO_PAS – Jajaran Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Cilegon melaksanakan inspeksi mendadak ke Blok Hunian warga binaan, Rabu (26/04) malam. Kepala Kesatuan Pengamanan Lembaga Pemasyarakatan (Ka. KPLP) menyebut, penggeledahan blok hunian adalah rutinitas yang digelar secara acak.
“Penggeledahan ini rutin digelar. Sifatnya kondisional dan secara acak, agar tidak terbaca pergerakan kami oleh warga binaan,” ujarnya.
Kegian sidak dipimpin langsung oleh Ka. KPLP Zulkarnain, Kasi. Adm, Kamtib Hilman Himawan. Kali ini penggeledahan difokuskan di dua kamar yang berada di Blok C dan D, gedung Arjuna. Meski tidak ditemukan adanya Narkoba, petugas masih menemukan beberapa benda terlarang di dalam dua kamar hunian tersebut.
“Masih ditemukan sejumlah handphone, charger, gulungan kabel rakitan untuk dijadikan stop kontak, Modem WiFi, Headshet dan Speaker. Ini semua ilegal. Setelah ditertibkan dan didata, seluruh sitaan segera kami musnahkan,” ujar Kasi. Adm. Kamtib Hilman Himawan saat dikonfirmasi di sela sidak.
Terkait temuan tersebut, Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIA Cilegon, Enjat Lukmanul Hakim menyebut sudah seharusnya barang-barang tersebut dimiliki oleh warga binaan. Bagi yang melanggar, pihaknya akan menindak dengan aturan yang berlaku.
“Barang-barang tersebut akan kita jadikan bukti, dan akan kami lakukan pemeriksaan kepada WBP yang melanggar. Ini akan kita usut, sampai mencari tahu bagaimana cara mereka bisa mendapatkan barang-barang tersebut,” ujarnya.
Kalapas juga mengatakan upaya menjaga Lapas agar tetap kondusif dan tertib dengan menggelar sidak, bukan hal yang baru. Penggeladahan digelar, terangnya adalah sebagai tindak lanjut arahan Kepala Divisi Pemasyarakatan Kantor Wilayah Kemenkumham Banten ke setiap Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pemasyarakatan di wilayahnya.
“Sidak digelar sebagai tindak lanjut arahan Kadivpas. Penggeledahan rutin kita gelar, untuk mengantisipasi hal-hal yang berisiko. Termasuk sebagai upaya emberantasan peredaran, penyimpanan, dan penggunaan Narkotika di dalam Lapas,” tandasnya.

Berita Terkait

KOMITMEN BERSIH NARKOBA, LAPAS CILEGON DIGANJAR PENGHARGAAN DI ACARA HARI SANTRI NASIONAL
SUKSES BESAR! LAPAS CILEGON MENANGKAN JEGGER CUP 2024 DENGAN GEMILANG
KPLP LAPAS CILEGON MANTAPKAN KESIAPSIAGAAN LEWAT PELATIHAN INTELIJEN DAN PENGAMANAN DITJEN PAS
Maryami Warga Desa Senanghati Gugat Rp 1 Miliar: Kasus Pemindahan Lokasi Pembangunan SPAM di Lebak Selatan
Kunjungan Kerja di Lapas Cilegon, Kakanwil Banten Apresiasi Sistem Keamanan Maximum Security
Oknum mengaku Wartawan Tanpa ID Card dan Surat Tugas Resahkan Gowa, Cemarkan Citra Jurnalistik
Ketua Relawan Anies DPD Aceh Timur dan Ketua DPW Anies Aceh Ajak Seluruh Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan Cagub Aceh Bustami – Syeh Fadil
Demokrasi Pilkada di Aceh Tercoreng , Lagi-lagi APK Cagub Aceh No 1 Bustami-Fadhil Dibakar OTK  
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:44 WIB

KOMITMEN BERSIH NARKOBA, LAPAS CILEGON DIGANJAR PENGHARGAAN DI ACARA HARI SANTRI NASIONAL

Minggu, 20 Oktober 2024 - 04:00 WIB

SUKSES BESAR! LAPAS CILEGON MENANGKAN JEGGER CUP 2024 DENGAN GEMILANG

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:11 WIB

KPLP LAPAS CILEGON MANTAPKAN KESIAPSIAGAAN LEWAT PELATIHAN INTELIJEN DAN PENGAMANAN DITJEN PAS

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Maryami Warga Desa Senanghati Gugat Rp 1 Miliar: Kasus Pemindahan Lokasi Pembangunan SPAM di Lebak Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:37 WIB

Kunjungan Kerja di Lapas Cilegon, Kakanwil Banten Apresiasi Sistem Keamanan Maximum Security

Senin, 14 Oktober 2024 - 22:33 WIB

Oknum mengaku Wartawan Tanpa ID Card dan Surat Tugas Resahkan Gowa, Cemarkan Citra Jurnalistik

Senin, 14 Oktober 2024 - 17:50 WIB

Ketua Relawan Anies DPD Aceh Timur dan Ketua DPW Anies Aceh Ajak Seluruh Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan Cagub Aceh Bustami – Syeh Fadil

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:28 WIB

Demokrasi Pilkada di Aceh Tercoreng , Lagi-lagi APK Cagub Aceh No 1 Bustami-Fadhil Dibakar OTK  

Berita Terbaru