Bupati Nias Barat Pimpin Rapat Intensifikasi & Ekstensifikasi PAD

- Jurnalis

Jumat, 4 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putrapos Nias Barat —Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu pimpin rapat intensifikasi dan ekstensifikasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Nias Barat, bertempat ruang Aekhula, Rabu (02/03/22)

Rapat diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia raya dan dilanjutkan dengan menyanyikan lagu mars Nias Barat.

Rapat dipimpin oleh Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu didampingi oleh Wakil Bupati Dr. Era Era Hia, MM, M.Si dan di hadiri oleh asisten, staf ahli, pimpinan OPD, Camat lingkup pemerintah kabupaten nias barat.

Kepala BPKAPAD Nias Barat pada kata pembukaan menyampaikan bahwa tujuan pelaksanaan rapat ini ialah untuk meningkatkan pendapatan asli daerah kabupaten nias barat.

Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu pada arahannya menekankan agar Kabid Penagihan agar lebih semangat melakukan penagihan pajak.

Kemudian, beliau (Bupati) tegaskan setiap masyarakat yang tidak membayar pajaknya boleh tidak dilayani pengurusan admistrasi baik dari pemerintah desa, kecamatan dan kabupaten, Tegas Bupati.

Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu tegaskan peliharaan di daerah pariwisata harus di tertipkan dan di wajibkan dibuat perbup pada waktu Dekat.(BD)

Berita Terkait

KAI Dukung Konektivitas di Jabodetabek Lewat LRT Jabodebek Guna Hadirkan Mobilitas yang Lebih Efisien
Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi
Polres Tulungagung Berhasil Ungkap Peredaran Bahan Peledak Ilegal, 5 Tersangka dan 6 Kg Mesiu Diamankan
Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan
Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku
Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 15:26 WIB

KAI Dukung Konektivitas di Jabodetabek Lewat LRT Jabodebek Guna Hadirkan Mobilitas yang Lebih Efisien

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:06 WIB

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi

Jumat, 7 Maret 2025 - 12:03 WIB

Polres Tulungagung Berhasil Ungkap Peredaran Bahan Peledak Ilegal, 5 Tersangka dan 6 Kg Mesiu Diamankan

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:29 WIB

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:09 WIB

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:36 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Berita Terbaru