Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu Bersama Tokoh Nasional Firman Jaya Daeli Mengunjungi RSUD Pratama

- Jurnalis

Kamis, 24 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tabloid Putra Pos, Nias Barat – Kunjungan tersebut Dalam rangka memastikan pelayanan yang diberikan kepada  masyarakat Nias Barat sesuai  yang diharapkan. Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu menyarankan pegawai RSUD Pratama Nias Barat agar selalu memberikan pelayanan terbaik kepada pasien.


“Bapak Ibu berikan pelayanan prima kepada masyarakat kita. Layani mereka  sebaik mungkin” ucapnya.


Tak hanya memesankan untuk pemberian pelayanan prima kepada pegawai, Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu juga menanyakan kendala-kendala yang dialami pegawai RSUD Pratama Nias Barat terlebih lebih kesiapan dalam menangani pasien covid-19.


“apa kendala yang dialami dalam melayani pasien kita” tanyanya. “Sejauh ini tidak ada kendala pak. Tapi ada beberapa pasien covid-19 yang tidak mau dirujuk dan tak memungkinkan isoma” jawab dr. Grace Telaumbanua.


Di tempat yang sama, Tokoh Nasional Firman Jaya Daeli mengapresiasi kecepatan, kemudahan dan perluasan pelayanan publik yang telah dimulai oleh Bupati Nias Barat. 


Menurut Firman Jaya Daeli, Khenoki Waruwu merupakan sosok pemimpin yang sederhana, cepat merasakan dan merespon keluhan masyarakat.


BD

Berita Terkait

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo
Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan
Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)
Kurang Dari 12 Jam, Satlantas Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Tabrak Lari di Jalan Raya Mojo, Korban Meninggal Dunia
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:06 WIB

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:14 WIB

Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:36 WIB

Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan

Senin, 24 Februari 2025 - 15:54 WIB

Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)

Rabu, 19 Februari 2025 - 15:57 WIB

Kurang Dari 12 Jam, Satlantas Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Tabrak Lari di Jalan Raya Mojo, Korban Meninggal Dunia

Berita Terbaru