Bupati & Ketua TP- PKK Nias Barat, Hadiri Peringatan Hari Kartini ke- 144 tingkat Provinsi Sumut 2022

- Jurnalis

Jumat, 22 April 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos, Nias Barat – Bupati Nias Barat Khenoki Waruwu bersama Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Nias Barat Ny. Erli Tasar Khenoki Waruwu, menghadiri peringatan Hari Kartini ke-144 tingkat Provinsi Sumatera Utara yang dilaksanakan di Aula Tengku Rizal Nurdin, Medan, Kamis (21/04/2022).

Pada peringatan hari Kartini ke-144, Organisasi Aksi Solidaritas Era Kabinet Indonesia Maju (OASE-KIM) dan Pemerintah Provinsi Sumatera Utara akan memberikan Penghargaan Kepada Para Perempuan Berjasa dan Berprestasi di Seluruh Kabupaten/Kota di wilayah Provinsi Sumatera Utara.

Pemberian Penghargaan diberikan pada 5 (lima) kategori, yaitu:

Pendidikan, Kesehatan, Sosial Budaya, Lingkungan Hidup, dan Pertanian.

Pada kesempatan itu, perwakilan dari Nias Barat turut menerima penghargaan pada kategori Sosial Budaya, yaitu diterima oleh Filisana Gulo.

Pemberian penghargaan kepada perempuan berprestasi pada bidangnya masing-masing merupakan apresiasi dan penghargaan atas peran perempuan yang telah menunjukan prestasi di bidangnya, sehingga melalui itu bisa menjadi motivasi bagi perempuan lainnya untuk berbuat hal demikian.

Perempuan adalah Ibu kehidupan, karena kehidupan lahir dari sosok perempuan. Bahkan dalam sejarah perjalanan bangsa kita, banyak kaum perempuan yang berperan besar dalam perjuangan dan pembangunan. Namun seringkali jasa-jasa perempuan tidak diapresiasi dan tercatat.

BD

Berita Terkait

Polres Blitar Kota Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba, Amankan 2 Tersangka Serta Barang Bukti Sabu dan Pil Dobel L
Seorang Pengguna Sabu Asal Puncu Ditangkap Buser Satresnarkoba Polres Kediri
Polres Madiun Kota Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024
Gelar Apel Siaga, Tani Merdeka Cilacap Kompak Menangkan Pilkada Pasangan Calon Partai Gerindra
Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur
Satresnarkoba Polres Kediri Tangkap Pengedar Pil Dobel L Asal Kepung, Barang Bukti 894 Butir
Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri
Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 10:56 WIB

Polres Blitar Kota Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba, Amankan 2 Tersangka Serta Barang Bukti Sabu dan Pil Dobel L

Senin, 25 November 2024 - 15:10 WIB

Seorang Pengguna Sabu Asal Puncu Ditangkap Buser Satresnarkoba Polres Kediri

Senin, 25 November 2024 - 10:53 WIB

Polres Madiun Kota Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024

Minggu, 24 November 2024 - 15:06 WIB

Gelar Apel Siaga, Tani Merdeka Cilacap Kompak Menangkan Pilkada Pasangan Calon Partai Gerindra

Sabtu, 23 November 2024 - 20:32 WIB

Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur

Sabtu, 23 November 2024 - 18:25 WIB

Satresnarkoba Polres Kediri Tangkap Pengedar Pil Dobel L Asal Kepung, Barang Bukti 894 Butir

Rabu, 20 November 2024 - 21:51 WIB

Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri

Rabu, 20 November 2024 - 21:38 WIB

Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin

Berita Terbaru

Bisnis

Ini 5 Meme Coin yang Layak Dipertimbangkan di Akhir 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 14:00 WIB