Bersama Nakes, Prajurit Satgas Yonif 126/KC Bantu Vaksinasi Massal Di Perbatasan

- Jurnalis

Jumat, 17 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos Keerom. Personel Pos Komando Taktis Satgas Pamtas Yonif 126/Kala Cakti dipimpin Dokter Satgas Letda Ckm dr. I Wayan Ryan  bekerja sama dengan petugas kesehatan di Puskesmas Senggi melaksanakan serbuan vaksinasi Covid-19 bagi masyarakat sekitar Kampung Worlep, Distrik Waris, Kabupaten Keerom.

Sebagai wujud membantu pemerintah melaksanakan program Vaksinasi Nasional, Tim Kesehatan Satgas Pamtas Yonif 126/KC membantu Dinas Kesehatan Senggi melaksanakan Vaksin Covid-19 tahap II di Puskesmas Senggi untuk masyarakat.

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas Yonif 126/Kala Cakti, Letkol Inf Dwi Widodo, S.H.,M.Han dalam rilis tertulisnya di Kabupaten Keerom, Papua. Jumat (17/12/2021).

Hal ini sesuai instruksi Dansatgas Yonif 126/Kala Cakti, bahwa dalam setiap kegiatan Satgas selain melaksanakan tugas pokok personel Satgas juga difokuskan untuk membantu masyarakat di sekitar wilayah desa binaan masing-masing pos agar terciptanya kemanunggalan Bersama Rakyat TNI Kuat.

“Kami akan terus berusaha dalam bidang kesehatan, karena kami memiliki Dokter Satgas dan Personel Kesehatan yang dapat membantu kesulitan di masyarakat dalam bidang kesehatan dan bagi masyarakat yang membutuhkan pelayanan kesehatan dapat datang ke Pos Satgas,” ungkap Dansatgas.

Sementara itu, Kepala Puskemas Senggi dr. Jesica Valencia menyampaikan terimakasih kepada Personel Kesehatan Satgas berkat bantuannya kegiatan vaksinasi tersebut berjalan lancar dan sukses.

Ucapan terimakasih juga disampaikan oleh masyarakat kampung kepada Personel Kesehatan Satgas Pamtas Yonif 126/KC telah membantu kami dalam menggelar vaksinasi tahap II kepada masyarakat Kampung Senggi. 

(Pen Satgas Yonif 126/KC)

Berita Terkait

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:45 WIB

Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:20 WIB

Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional

Berita Terbaru

Bisnis

Cardano Naik 60%, Tapi Apa Bisa Bertahan di Atas $1?

Selasa, 4 Mar 2025 - 17:00 WIB