Babinsa Koramil 1714-02/Ilu Laksanakan Komsos dan Bagikan Sembako

- Jurnalis

Selasa, 29 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra pos.Puncak Jaya – Babinsa Koramil 1714-02/Ilu melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) kepada masyarakat yang berada di sekitaran wilayah teritorial Koramil Ilu, Distrik Ilu, Kabupaten Puncak Jaya, Papua Tengah, Selasa (29/11/2022).

Dalam kegiatan Komsos tersebut, Babinsa Koramil 1714-02/Ilu juga membagikan sembako guna membantu meringankan beban warga yang kurang mampu dalam mencukupi kebutuhan hidup sehari-hari. Selain membantu meringankan warga, melalui kegiatan ini  akan menciptakan jalinan kekeluargaan dan keakraban antara Babinsa dengan masyarakat sekitar dan dapat meningkatkan kemanunggalan TNI dan rakyat.

Kegiatan yang dilaksanakan Babinsa Koramil 1714-02/Ilu mendapat apresiasi dari masyarakat dan pemerintah setempat. Masyarakat juga mengungkapkan apresiasinya kepada para anggota Babinsa Koramil Ilu yang telah memberikan bantuan sembako.

Autentikasi : Pen Kodim 1714/Puncak Jaya

Berita Terkait

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi
Polres Tulungagung Berhasil Ungkap Peredaran Bahan Peledak Ilegal, 5 Tersangka dan 6 Kg Mesiu Diamankan
Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan
Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku
Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:06 WIB

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi

Jumat, 7 Maret 2025 - 12:03 WIB

Polres Tulungagung Berhasil Ungkap Peredaran Bahan Peledak Ilegal, 5 Tersangka dan 6 Kg Mesiu Diamankan

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:29 WIB

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:09 WIB

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:36 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Berita Terbaru