Berdedikasi Berikan Pengamanan dan Dukungan Dalam Kegiatan Dinus Specta 2024, Kapolsek Mojoroto Diganjar Penghargaan 

- Jurnalis

Minggu, 4 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Kediri Kota – Dinus Specta 2024 Event Turnament E Sports dan Lomba Cosplay serta Japan Song di Kampus Universitas Dian Nuswantoro Kediri ( Udinus) Kecamatan Mojoroto, Kota Kediri, Jawa Timur, telah selesai dilaksanakan.

Dalam event yang digelar pada Sabtu 3 Februari 2024 ini, Kapolsek Mojoroto Kompol Mukhlason hadir mewakili Kapolres Kediri Kota AKBP Bramastyo Priaji.

Tampak hadir Wakil Dekan Fakultas Ilmu Komputer, Afandi ; Kasi Pendidikan menengah kejuruan Capdin Wilayah Kediri, Sidik Purnomo ; Ketua ESI Kota Kediri, Zamzam Guntur ; Supervisi ESI, Febri ; Juri Cosplay, Piikaphi, Lilis Kusniati ( Dosen Udinus Kediri), Cleodorus Hazel Boma Riyanto ( Mahasiswa Udinus) ; dan para Dosen Udinus Kediri

Bhabinkamtibmas Kelurahan Bandar Lor, Aiptu Wagyanto ; Babinsa Kelurahan Bandar Lor, Sertu Imam ; Babinsa Kelurahan Bandar Lor, Serda Beni ; perwira dan personel Polsek Mojoroto ; para Mahasiswa dan Mahasiswi Unidus Kediri ; dan para panitia.

Mantan Kapolsek Krian Polresta Sidoarjo ini menyatakan dukungannya, hal tersebut ia ungkapkan secara gamblang saat memberikan sambutan. ” Saya sangat mendukung kegiatan positif ini, penting untuk membuat ajang ini untuk pencarian bakat,” kata Mukhlason.

Lebih lanjut, atas dedikasi dalam memberikan bantuan dan kerjasama Polsek Mojoroto dalam pengamanan kegiatan DINUS SPECTA 2024 tersebut, Kapolsek Mojoroto menerima piagam penghargaan dari panitia penyelenggara yang diserahkan oleh Wakil Dekan Fakultas Ilmu Komputer, Afandi. (**Slamet Aldiawan/ Aldi )

Berita Terkait

Komisi III DPR RI Apresiasi Polda Jatim Tangani Laka Bus di Batu
Polres Metro Bekasi Kota Ungkap Kasus Penganiayaan Suporter di Stadion Patriot Dan Kejahatan Umum Serta Pencurian Dengan Pemberatan
Persoalan Narkoba Di Indonesia Sangat Memprihatinkan Bahkan dapat predikat ” INDONESIA DARURAT NARKOTIC “
Bravo…Bareskrim Ungkap 4 Kasus Penyelundupan Ilegal Selama 3 Bulan Terakhir
BREAKING NEWS! Si Jago Merah “Ngamuk” Di Pasar Sukaraja Semaka Tanggamus
Marak Para Pemain BBM Ilegal Di Tangerang Mana Nie APH Dan Bp. Migas Di Duga Tutup Mata
Tragedi di Pagi Buta: Toko Mangga Dua Store di Way Jepara Dilalap Api
PPWI Lampung Timur Mengutuk Keras Kekerasan Seksual Anak Di Bawah Umur Yang Diduga Dilakukan Oleh Karyawan Texas Karaoke
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:46 WIB

Komisi III DPR RI Apresiasi Polda Jatim Tangani Laka Bus di Batu

Rabu, 19 Februari 2025 - 20:39 WIB

Polres Metro Bekasi Kota Ungkap Kasus Penganiayaan Suporter di Stadion Patriot Dan Kejahatan Umum Serta Pencurian Dengan Pemberatan

Minggu, 16 Februari 2025 - 16:28 WIB

Persoalan Narkoba Di Indonesia Sangat Memprihatinkan Bahkan dapat predikat ” INDONESIA DARURAT NARKOTIC “

Selasa, 4 Februari 2025 - 16:32 WIB

Bravo…Bareskrim Ungkap 4 Kasus Penyelundupan Ilegal Selama 3 Bulan Terakhir

Senin, 27 Januari 2025 - 14:54 WIB

BREAKING NEWS! Si Jago Merah “Ngamuk” Di Pasar Sukaraja Semaka Tanggamus

Senin, 27 Januari 2025 - 12:40 WIB

Marak Para Pemain BBM Ilegal Di Tangerang Mana Nie APH Dan Bp. Migas Di Duga Tutup Mata

Sabtu, 25 Januari 2025 - 10:15 WIB

Tragedi di Pagi Buta: Toko Mangga Dua Store di Way Jepara Dilalap Api

Sabtu, 25 Januari 2025 - 10:12 WIB

PPWI Lampung Timur Mengutuk Keras Kekerasan Seksual Anak Di Bawah Umur Yang Diduga Dilakukan Oleh Karyawan Texas Karaoke

Berita Terbaru

Bisnis

Gadai Laptop di Jakarta? deGadai Solusinya!

Sabtu, 1 Mar 2025 - 16:31 WIB