Silaturahmi Dengan Tokoh Agama, Kapolsek Bontonompo Polres Gowa Kunjungi Imam Kelurahan Bontoramba

- Jurnalis

Sabtu, 3 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Silaturahmi Dengan Tokoh Agama, Kapolsek Bontonompo Polres Gowa Kunjungi Imam Kelurahan Bontoramba

Putra Pos-Dalam membangun komunikasi guna menjaga kamtibmas di wilayahnya, Kapolsek Bontonompo Polres Gowa AKP Misbahuddin, S.Sos intens melakukan kunjungan silaturahmi dengan berbagai tokoh.

Kapolsek Bontonompo (2/2/2024)
mengunjungi salah satu tokoh agama di Kec. Bontonompo Selatan yakni Imam Kelurahan Bontoramba Baso Dg Sijaya.

Dalam kunjungannya tersebut Kapolsek di dampingi Kanit Intel Polsek Bontonompo Ipda Muh. Akib bersama Kanit Reskrim Aiptu Burhanuddin beserta Bhabinkamtibmas Kel. Bontoramba Aipda Abdul Malik.

Dalam kunjungan tersebut Kapolsek menyampaikan pesan-pesan kamtibmas serta mengharapkan agar tokoh agama membantu memelihara kamtibmas di wilayah sekitarnya.

Saat di konfirmasi AKP Misbahuddin mengatakan bahwa dalam menjaga kamtibmas di wilayahnya dirinya rutin melakukan kunjungan silaturahmi dengan berbagai tokoh di Kec. Bontonompo dan Bontonompo Selatan.

“Dalam setiap kunjungan kami menyampaikan pesan kamtibmas serta peran serta para tokoh dalam menjaga dan memelihara kamtibmas, apabila ada permasalahan agar sesegera mungkin dapat di atasi dengan sebaik-baiknya tentunya dengan bantuan para tokoh di wilayah desa dan kelurahan”, jelas Kapolsek Bontonompo.(Rosmiani)

Berita Terkait

MPU Aceh Timur : Intimidasi dan Politik Uang dalam Pilkada Hukumnya Haram dan Memecah Belah Persatuan Bangsa
Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon
Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum
Medco E&P – BPMA Gelar Diskusi Hulu Migas Bersama Insan Pers Aceh Timur
Ibu Pengurus Tim Pemenangan Cagub Aceh Bustami Hamzah, Ketua RKB Kecamatan Darul Aman diduga dapat Ancaman
Berikan Santunan kepada Melinda, Forwatu Banten Ancam RSUD Drajat Serang Lapor Ombudsman
Ribuan Pengurus dan Anggota PPWI Se-Nusantara akan Datangi Lampung Timur, Ini Penjelasan Ketua DPC PPWI Lamtim
Nyaris Terjadi Lagi Pembunuhan Di Labuhan Ratu Lampung Timur
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 11:36 WIB

MPU Aceh Timur : Intimidasi dan Politik Uang dalam Pilkada Hukumnya Haram dan Memecah Belah Persatuan Bangsa

Kamis, 21 November 2024 - 03:40 WIB

Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon

Senin, 18 November 2024 - 20:50 WIB

Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum

Sabtu, 16 November 2024 - 11:44 WIB

Medco E&P – BPMA Gelar Diskusi Hulu Migas Bersama Insan Pers Aceh Timur

Jumat, 15 November 2024 - 23:04 WIB

Ibu Pengurus Tim Pemenangan Cagub Aceh Bustami Hamzah, Ketua RKB Kecamatan Darul Aman diduga dapat Ancaman

Jumat, 15 November 2024 - 20:50 WIB

Berikan Santunan kepada Melinda, Forwatu Banten Ancam RSUD Drajat Serang Lapor Ombudsman

Jumat, 15 November 2024 - 16:00 WIB

Ribuan Pengurus dan Anggota PPWI Se-Nusantara akan Datangi Lampung Timur, Ini Penjelasan Ketua DPC PPWI Lamtim

Jumat, 15 November 2024 - 15:39 WIB

Nyaris Terjadi Lagi Pembunuhan Di Labuhan Ratu Lampung Timur

Berita Terbaru