Kapolres Takalar Pimpin Upacara Laporan Kenaikan Pangkat 64 Personelnya

- Jurnalis

Rabu, 3 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Takalar Pimpin Upacara Laporan Kenaikan Pangkat 64 Personelnya

 

Putra. Pos  kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat, S.I.K., M.Si pimpin langsung upacara laporan kenaikan pangkat periode 1 Januari 2024 kepada 64 orang personel Polres Takalar.

 

Upacara ini berlangsung di Lapangan Apel Mapolres Takalar, Selasa (02/01/2024) yang diikuti seluruh pejabat utama (PJU), Kapolsek jajaran, personel Perwira dan Bintara, serta perwakilan Ibu-ibu Bhayangkari Polres Takalar.

 

Ke 64 personel yang naik pangkat diantaranya 9 orang personel Perwira dan 55 orang personel Bintara.

Mengawali sambutannya, Kapolres Takalar mengucapkan selamat tahun baru 2024, ia menyampaikan bahwa kenaikan pangkat yang saudara-saudari terima ini tentunya tidak terlepas dari kerja keras dan pengabdian yang telah diberikan.

 

“Selamat buat rekan-rekan sekalian yang hari ini telah mendapatkan pangkat  setingkat lebih tinggi”, ungkapnya.

 

“Dengan dinaikkan pangkatnya, diharapkan setiap personil Polri akan terus memotivasi diri untuk melaksanakan tugas lebih semangat, serta mengembangkan pengetahuan dan wawasannya untuk mendukung pelaksanaan tugas.

 

Kegiatan upacara dilanjutkan dengan pemberian selamat kepada personel yang naik pangkat dipimpin langsung oleh Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat dan diikuti oleh para PJU, Kapolsek dan Staff Polres Takalar.(Rosmiani)

Kapolres Takalar Pimpin Upacara Laporan Kenaikan Pangkat 64 Personelnya

Putra. Pos  kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat, S.I.K., M.Si pimpin langsung upacara laporan kenaikan pangkat periode 1 Januari 2024 kepada 64 orang personel Polres Takalar.

Upacara ini berlangsung di Lapangan Apel Mapolres Takalar, Selasa (02/01/2024) yang diikuti seluruh pejabat utama (PJU), Kapolsek jajaran, personel Perwira dan Bintara, serta perwakilan Ibu-ibu Bhayangkari Polres Takalar.

Ke 64 personel yang naik pangkat diantaranya 9 orang personel Perwira dan 55 orang personel Bintara.

Mengawali sambutannya, Kapolres Takalar mengucapkan selamat tahun baru 2024, ia menyampaikan bahwa kenaikan pangkat yang saudara-saudari terima ini tentunya tidak terlepas dari kerja keras dan pengabdian yang telah diberikan.

“Selamat buat rekan-rekan sekalian yang hari ini telah mendapatkan pangkat  setingkat lebih tinggi”, ungkapnya.

“Dengan dinaikkan pangkatnya, diharapkan setiap personil Polri akan terus memotivasi diri untuk melaksanakan tugas lebih semangat, serta mengembangkan pengetahuan dan wawasannya untuk mendukung pelaksanaan tugas.

Kegiatan upacara dilanjutkan dengan pemberian selamat kepada personel yang naik pangkat dipimpin langsung oleh Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat dan diikuti oleh para PJU, Kapolsek dan Staff Polres Takalar.(Rosmiani)

 

Berita Terkait

KOMITMEN BERSIH NARKOBA, LAPAS CILEGON DIGANJAR PENGHARGAAN DI ACARA HARI SANTRI NASIONAL
SUKSES BESAR! LAPAS CILEGON MENANGKAN JEGGER CUP 2024 DENGAN GEMILANG
KPLP LAPAS CILEGON MANTAPKAN KESIAPSIAGAAN LEWAT PELATIHAN INTELIJEN DAN PENGAMANAN DITJEN PAS
Maryami Warga Desa Senanghati Gugat Rp 1 Miliar: Kasus Pemindahan Lokasi Pembangunan SPAM di Lebak Selatan
Kunjungan Kerja di Lapas Cilegon, Kakanwil Banten Apresiasi Sistem Keamanan Maximum Security
Oknum mengaku Wartawan Tanpa ID Card dan Surat Tugas Resahkan Gowa, Cemarkan Citra Jurnalistik
Ketua Relawan Anies DPD Aceh Timur dan Ketua DPW Anies Aceh Ajak Seluruh Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan Cagub Aceh Bustami – Syeh Fadil
Demokrasi Pilkada di Aceh Tercoreng , Lagi-lagi APK Cagub Aceh No 1 Bustami-Fadhil Dibakar OTK  
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:44 WIB

KOMITMEN BERSIH NARKOBA, LAPAS CILEGON DIGANJAR PENGHARGAAN DI ACARA HARI SANTRI NASIONAL

Minggu, 20 Oktober 2024 - 04:00 WIB

SUKSES BESAR! LAPAS CILEGON MENANGKAN JEGGER CUP 2024 DENGAN GEMILANG

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:11 WIB

KPLP LAPAS CILEGON MANTAPKAN KESIAPSIAGAAN LEWAT PELATIHAN INTELIJEN DAN PENGAMANAN DITJEN PAS

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Maryami Warga Desa Senanghati Gugat Rp 1 Miliar: Kasus Pemindahan Lokasi Pembangunan SPAM di Lebak Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:37 WIB

Kunjungan Kerja di Lapas Cilegon, Kakanwil Banten Apresiasi Sistem Keamanan Maximum Security

Senin, 14 Oktober 2024 - 22:33 WIB

Oknum mengaku Wartawan Tanpa ID Card dan Surat Tugas Resahkan Gowa, Cemarkan Citra Jurnalistik

Senin, 14 Oktober 2024 - 17:50 WIB

Ketua Relawan Anies DPD Aceh Timur dan Ketua DPW Anies Aceh Ajak Seluruh Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan Cagub Aceh Bustami – Syeh Fadil

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:28 WIB

Demokrasi Pilkada di Aceh Tercoreng , Lagi-lagi APK Cagub Aceh No 1 Bustami-Fadhil Dibakar OTK  

Berita Terbaru