Jelang Pergantian Tahun 2024, Sat Samapta Prima Polres Kediri Kota Gelar Patroli Cipta Kondisi

- Jurnalis

Sabtu, 30 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Kediri Kota – Menjelang akhir tahun 2023 dan awal tahun 2024, Satuan Samapta Prima Polres Kediri Kota menggelar patroli cipta kondisi, dengan sasaran tempat keramaian, tempat nongkrong, dan lokasi kerawanan lainnya, termasuk operasi miras ( minuman keras), antisipasi balap liar dan 3 Cepu ( Curat, Curas dan Curanmor).

Patroli yang dimulai pukul 00.00 WIB dan dipimpin Kepala Satuan Samapta Polres Kediri Kota Iptu Priyo Hadistyo tersebut dilakukan pada Sabtu 30 Desember 2023 dini hari.

Iptu Priyo mengatakan, dalam operasi tersebut, pihaknya juga melakukan razia di berbagai tempat hiburan malam ( kafe & karaoke).

” Di tempat hiburan malam, kita melakukan pemeriksaan identitas kepada para pengunjung, sekaligus memberikan edukasi dan imbauan Kamtibmas menjelang awal tahun 2024 serta pemilu damai 2024,” kata mantan KBO Lantas Polres Kediri Kota ini, Sabtu (30/12), dalam keterangannya.

Dijelaskan, di tempat hiburan malam pihaknya juga melakukan penyitaan minuman keras beralkohol berbagai merk untuk barang bukti.

Masih kata Kasat Samapta, saat patroli menyisir ruas jalan Simpang Empat KUA Kecamatan Grogol, pihaknya membubarkan balapan liar yang dilakukan para remaja.
” Para remaja yang terindikasi melakukan balap liar ini kemudian kita lakukan pemeriksaan surat – surat kendaraan, kemudian kita berikan pembinaan edukatif dan tindakan disiplin,” ujarnya.

” “Kegiatan ini akan rutin dan gencar kami lakukan guna menciptakan situasi yang kondusif di wilayah hukum Polres Kediri Kota, khususnya menjelang pergantian tahun 2024 serta selama tahapan pemilu damai 2024” tandasnya. (**Slamet Aldiawan/ Aldi )

Berita Terkait

KAI Dukung Konektivitas di Jabodetabek Lewat LRT Jabodebek Guna Hadirkan Mobilitas yang Lebih Efisien
Polres Tulungagung Berhasil Ungkap Peredaran Bahan Peledak Ilegal, 5 Tersangka dan 6 Kg Mesiu Diamankan
Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan
Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku
Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 Maret 2025 - 15:26 WIB

KAI Dukung Konektivitas di Jabodetabek Lewat LRT Jabodebek Guna Hadirkan Mobilitas yang Lebih Efisien

Jumat, 7 Maret 2025 - 12:03 WIB

Polres Tulungagung Berhasil Ungkap Peredaran Bahan Peledak Ilegal, 5 Tersangka dan 6 Kg Mesiu Diamankan

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:29 WIB

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:09 WIB

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:36 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Berita Terbaru