Sosialisasi Kampung Siaga Bencana Di Buka Secara Resmi Oleh Sekretaris Daerah Nias Barat

- Jurnalis

Jumat, 17 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Nias Barat – Sosialisasi Kampung siaga bencana ( KSB ) di buka secara resmi oleh sekretaris daerah Nias barat,SOZISOKHI HiA.,SH.,MM di kantor camat sirombu Nias barat,Rabu (15/03/2023)

Sekretaris daerah SOZISOKHI HIA.,SH.,MM dalam sambutannya mengatakan pembentukan kampung siaga bencana (KSB) menjadi salah satu upaya  keseriusan pemerintah untuk hadir di tengah tengah masyarakat untuk meningkatkan kesiap Siagaan masyarakat dan keterampilan masyarakat menanggulangi bencana di wilayah kabupaten Nias barat.

Kita ketahui bersama bahwa wilayah kabupaten Nias barat merupakan daerah rawan  terjadi bencana alam seperti:Gempa bumi,Tsunami,banjir dan tanah longsor”kata sekda

Sekda berharap melalui pembentukan kampung siaga bencana dapat meningkatkan kemampuan,pengetahuan dan ketrampilan dalam pengurangan resiko bencana dan atau penanggulangan bencana.

Melalui kegiatan ini dapat tercapainya singkronisasi program dan kegiatan penanggulangan bencan antara kementerian sosial RI, dengan pemerintah kabupaten Nias barat serta stakeholder terkait”harap sekda

Pelaksanaan kegiatan sosialisasi Kampung siaga bencana tersebut berlangsung selama tiga hari,tanggal 15 – 17 Maret 2023,dan di wilayah Nias,Nias barat yang menjadi sasaran dari kementerian sosial RI.

Kegiatan sosialisasi Kampung siaga bencana, hadir:kadis dinas sosial Nias barat, Yudi Suprapti,ibu camat sirombu,nara sumber Andri Firmansyah(penyuluh sosial muda),Ade Hermawan (praktisi Tagana center) dan masyarakat peserta sosialisasi warga kecamatan Sirombu.

BD 

Berita Terkait

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo
Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan
Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)
Kurang Dari 12 Jam, Satlantas Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Tabrak Lari di Jalan Raya Mojo, Korban Meninggal Dunia
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:06 WIB

Personil Gabungan Kecamatan Sidareja Menggelar Operasi Pekat Prostitusi

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:14 WIB

Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:36 WIB

Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan

Senin, 24 Februari 2025 - 15:54 WIB

Polres Kediri Kota Launcing Pekarangan Pangan Lestari (P2L)

Rabu, 19 Februari 2025 - 15:57 WIB

Kurang Dari 12 Jam, Satlantas Polres Kediri Kota Ungkap Kasus Tabrak Lari di Jalan Raya Mojo, Korban Meninggal Dunia

Berita Terbaru