Kapolres Blitar Kota Bersama Dandim 0808 Patroli Sepeda Motor, Pantau Situasi Kamtibmas

- Jurnalis

Minggu, 30 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tabloid Putra Pos | Blitar – Kapolres Blitar Kota AKBP Argowiyono bersama Dandim 0808 Letkol Inf Sapto Dwi Priyono memantau langsung situasi kamtibmas di Wilayah Hukum Polres Blitar Kota, Minggu (30/4/2023).

Pemantauan dilakukan dengan patroli sinergitas TNI-Polri menggunakan sepeda motor didampingi Pejabat utama Polres Blitar Kota.

Kapolres Blitar Kota dan Dandim 0808 memimpin langsung kegiatan tersebut termasuk memantau arus lalu lintas di Wilayah Kota Blitar.

Pihaknya bersama Dandim 0808 melaksanakan patroli sepeda motor guna mengecek dan memantau secara langsung situasi kamtibmas.

“Selain itu, kami juga memantau jalur balik mudik di beberapa tempat diantaranya jalur Blitar Kediri,” kata Kapolres Blitar Kota AKBP Argowiyono

Dari hasil pemantauan menurut AKBP Argowiyono situasi wilayah Hukum Polres Blitar Kota masih dalam keadaan aman dan kondusif. Selain itu, arus lalu lintas ramai lancar tidak terjadi kemacetan signifikan. 

“Sampai saat ini dapat kita lihat situasi arus lalu lintas ramai namun lancar tidak ada kemacetan,” imbuhnya

Nemun demikian Polres Blitar Kota tetap menyiagakan personil di sejumlah titik rawan macet di wilayah hukum Polres Blitar Kota.

Dalam kesempatan tersebut Dandim 0808 Blitar Letkol Inf Sapto Dwi Priyono mengatakan, kegiatan ini juga sebagai wujud sinergi TNI-Polri di Kota Blitar dalam rangka mengamankan balik mudik Lebaran. 

“Ini merupakan kegiatan positif dari Sinergitas TNI Polri dalam rangka menciptakan keamanan dan kenyamanan masyarakat,” ucapnya. (**Slamet Aldiawan, her )

Berita Terkait

Cooling System, Polres Ponorogo Gelar Media Gathering Perkuat Sinergitas Bersama Jurnalis
MPU Aceh Timur : Intimidasi dan Politik Uang dalam Pilkada Hukumnya Haram dan Memecah Belah Persatuan Bangsa
Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon
Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum
Medco E&P – BPMA Gelar Diskusi Hulu Migas Bersama Insan Pers Aceh Timur
Ibu Pengurus Tim Pemenangan Cagub Aceh Bustami Hamzah, Ketua RKB Kecamatan Darul Aman diduga dapat Ancaman
Berikan Santunan kepada Melinda, Forwatu Banten Ancam RSUD Drajat Serang Lapor Ombudsman
Ribuan Pengurus dan Anggota PPWI Se-Nusantara akan Datangi Lampung Timur, Ini Penjelasan Ketua DPC PPWI Lamtim
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 10:58 WIB

Cooling System, Polres Ponorogo Gelar Media Gathering Perkuat Sinergitas Bersama Jurnalis

Kamis, 21 November 2024 - 11:36 WIB

MPU Aceh Timur : Intimidasi dan Politik Uang dalam Pilkada Hukumnya Haram dan Memecah Belah Persatuan Bangsa

Kamis, 21 November 2024 - 03:40 WIB

Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon

Senin, 18 November 2024 - 20:50 WIB

Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum

Sabtu, 16 November 2024 - 11:44 WIB

Medco E&P – BPMA Gelar Diskusi Hulu Migas Bersama Insan Pers Aceh Timur

Jumat, 15 November 2024 - 23:04 WIB

Ibu Pengurus Tim Pemenangan Cagub Aceh Bustami Hamzah, Ketua RKB Kecamatan Darul Aman diduga dapat Ancaman

Jumat, 15 November 2024 - 20:50 WIB

Berikan Santunan kepada Melinda, Forwatu Banten Ancam RSUD Drajat Serang Lapor Ombudsman

Jumat, 15 November 2024 - 16:00 WIB

Ribuan Pengurus dan Anggota PPWI Se-Nusantara akan Datangi Lampung Timur, Ini Penjelasan Ketua DPC PPWI Lamtim

Berita Terbaru