Kapolres Blitar Kota Imbau Siswa SMA Tidak Uforia Berlebihan Sambut Kelulusan

- Jurnalis

Jumat, 5 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tabloid Putra Pos | Blitar – Polres Blitar Kota menghimbau siswa-siswi tidak merayakan kelulusan dengan euforia yang berlebihan dan juga tidak melakukan konvoi jelang pengumuman kelulusan tingkat SMA.

Pengumuman kelulusan tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) akan dilaksanakan pada Jumat (5/5/2023) malam secara online.

Kapolres Blitar Kota AKBP Argowiyono mengatakan jajarannya akan tetap menempatkan sejumlah personel guna mengantisipasi adanya konvoi yang dilakukan oleh siswa yang merayakan kelulusan.

“Kita tempatkan personel guna mengantisipasi perayaan kelulusan,” ucapnya.

AKBP Argowiyono mengucapkan selamat atas kelulusan Siswa siswi tingkat SMA, SMK dan memberikan himbauan kepada para siswa siswi di wilayah Se Kota Blitar dan Kabupaten Blitar jelang pengumuman kelulusan untuk tidak merayakan kelulusan dengan euforia yang berlebihan.

“Saya Menyampaikan selamat atas kelulusan adik adikku sekalian, Lulus SMA merupakan suatu kebanggaan tentu saja ada banyak cara merayakannya dari pada konvoi dijalan, coret coret baju yang sudah terlalu biasa. Saya mendorong adik adik lebih kreatif dalam mengekspresikan tanpa mengganggu kenyamanan bersama,”ujarnya

AKBP Argowiyono juga mengajak siswa siswi untuk menjaga situasi di Wilayah Hukum Polres Blitar Kota yang kondusif dan nyaman bagi smua orang.

“Mari merayakan kelulusan ini dengan refleksi dan evaluasi.Satu fase hidup telah terlewati, untuk menatap masa depan dan selamat berproses,” imbuhnya

Para orangtua juga turut diminta berperan aktif untuk mengawasi anak-anaknya khususnya saat perayaan kelulusan nanti. (**Slamet Aldiawan)

Berita Terkait

KOMITMEN BERSIH NARKOBA, LAPAS CILEGON DIGANJAR PENGHARGAAN DI ACARA HARI SANTRI NASIONAL
SUKSES BESAR! LAPAS CILEGON MENANGKAN JEGGER CUP 2024 DENGAN GEMILANG
KPLP LAPAS CILEGON MANTAPKAN KESIAPSIAGAAN LEWAT PELATIHAN INTELIJEN DAN PENGAMANAN DITJEN PAS
Maryami Warga Desa Senanghati Gugat Rp 1 Miliar: Kasus Pemindahan Lokasi Pembangunan SPAM di Lebak Selatan
Kunjungan Kerja di Lapas Cilegon, Kakanwil Banten Apresiasi Sistem Keamanan Maximum Security
Oknum mengaku Wartawan Tanpa ID Card dan Surat Tugas Resahkan Gowa, Cemarkan Citra Jurnalistik
Ketua Relawan Anies DPD Aceh Timur dan Ketua DPW Anies Aceh Ajak Seluruh Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan Cagub Aceh Bustami – Syeh Fadil
Demokrasi Pilkada di Aceh Tercoreng , Lagi-lagi APK Cagub Aceh No 1 Bustami-Fadhil Dibakar OTK  
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 22 Oktober 2024 - 15:44 WIB

KOMITMEN BERSIH NARKOBA, LAPAS CILEGON DIGANJAR PENGHARGAAN DI ACARA HARI SANTRI NASIONAL

Minggu, 20 Oktober 2024 - 04:00 WIB

SUKSES BESAR! LAPAS CILEGON MENANGKAN JEGGER CUP 2024 DENGAN GEMILANG

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 12:11 WIB

KPLP LAPAS CILEGON MANTAPKAN KESIAPSIAGAAN LEWAT PELATIHAN INTELIJEN DAN PENGAMANAN DITJEN PAS

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Maryami Warga Desa Senanghati Gugat Rp 1 Miliar: Kasus Pemindahan Lokasi Pembangunan SPAM di Lebak Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 23:37 WIB

Kunjungan Kerja di Lapas Cilegon, Kakanwil Banten Apresiasi Sistem Keamanan Maximum Security

Senin, 14 Oktober 2024 - 22:33 WIB

Oknum mengaku Wartawan Tanpa ID Card dan Surat Tugas Resahkan Gowa, Cemarkan Citra Jurnalistik

Senin, 14 Oktober 2024 - 17:50 WIB

Ketua Relawan Anies DPD Aceh Timur dan Ketua DPW Anies Aceh Ajak Seluruh Masyarakat Aceh Menangkan Pasangan Cagub Aceh Bustami – Syeh Fadil

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 18:28 WIB

Demokrasi Pilkada di Aceh Tercoreng , Lagi-lagi APK Cagub Aceh No 1 Bustami-Fadhil Dibakar OTK  

Berita Terbaru