Polisi Bersama Dinas PU Situbondo Pasang Marka Kejut, Cegah Balap Liar di Situbondo

- Jurnalis

Rabu, 19 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos | Situbondo Polres Situbondo Polda Jatim melalui Polsek Asembagus bekerja sama dengan Dinas PU Kabupaten Situbondo memasang marka kejut di jalan Banongan Desa Wringin Anom Kec Asembagus, Senin (17/7/2023)

Pemasangan marka kejut dipantau langsung oleh Perwakilan Dinas PU Situbondo, Kanit Binmas Polsek Asembagus, Kades Wringinanom dan Kadus Banongan Utara.

Kapolres Situbondo AKBP Dwi Sumrahadi Rakhmanto, S.H, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Asembagus Iptu Gede Sukarmardiyasa menyebutkan pemasangan marka kejut sudah berkoordinasi dengan Dinas PU dan Pemerintah Kecamatan dan Desa setempat.

Pembuatannya juga sudah sesuai standar sehingga akan menimbulkan sedikit getaran namun tidak membahayakan pengendara lainnya.

Pemasangan marka kejut itu sebagai upaya mencegah terjadinya aksi balap liar yang sering terjadi di daerah jalan banongan yang kerap meresahkan masyarakat sekitar serta pengendara lain.

” Pemasangan marka kejut ini sudah berkoordinasi dengan Dinas PU sehingga sesuai standar dan tidak membahayakan pengendara lain. Tujuannya untuk pencegahan aksi balap liar ” jelasnya.

Selain itu, Kapolsek Asembagus Iptu Gede Sukarmardiyasa menegaskan bahwa upaya preventif juga dilakukan melalui Patroli Perintis Presisi dan himbauan maupun sosialisasi tertib berlalu lintas serta keselamatan berkendara kepada kelompok masyarakat, Pemuda, Remaja dan di sekolah-sekolah.

“Upaya pencegahan melalui Patroli dan sosialisasi tertib berlalu lintas dan keselamatan berkendara kepada masyarakat ” pungkasnya. (*Slamet Aldiawan/ Aldi )

Penulis : Slamet Aldiawan/ Aldi

Berita Terkait

Sinergi Pengelolaan Sampah dan Ketahanan Pangan kelurahan Duren Sawit
Polairud Baharkam Polri Rayakan HUT ke-74 dengan Semangat Mengamankan Sumber Daya Kelautan
Polres Kediri Sterilisasi Lokasi Rekapitulasi Hitung Suara Pilkada Kediri 2024
Komunitas Ngopi Bro dan relawan yang tergabung di seluruh Kota Bekasi untuk mengawal Pasangan calon (Paslon) nomor urut 3, Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe
Polres Kediri Gelar Syukuran HUT Brimob ke-79
Polisi Kediri Kota Sita Miras dari Lapak Saat Acara Bertajuk ” ANNIVERSARY 14 th KINGKERS ” di GOR Jayabaya
Minggu Dini Hari, Polres Kediri Kota Kembali Gelar Razia KRYD dan Cipta Kondisi di Depan Mako Satlantas
Pengurus PPWI Jakarta Utara Resmi Dilantik dan Dikukuhkan
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 17:42 WIB

Sinergi Pengelolaan Sampah dan Ketahanan Pangan kelurahan Duren Sawit

Selasa, 3 Desember 2024 - 16:30 WIB

Polairud Baharkam Polri Rayakan HUT ke-74 dengan Semangat Mengamankan Sumber Daya Kelautan

Selasa, 3 Desember 2024 - 15:40 WIB

Polres Kediri Sterilisasi Lokasi Rekapitulasi Hitung Suara Pilkada Kediri 2024

Senin, 2 Desember 2024 - 20:52 WIB

Komunitas Ngopi Bro dan relawan yang tergabung di seluruh Kota Bekasi untuk mengawal Pasangan calon (Paslon) nomor urut 3, Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe

Senin, 2 Desember 2024 - 20:37 WIB

Polres Kediri Gelar Syukuran HUT Brimob ke-79

Minggu, 1 Desember 2024 - 15:45 WIB

Polisi Kediri Kota Sita Miras dari Lapak Saat Acara Bertajuk ” ANNIVERSARY 14 th KINGKERS ” di GOR Jayabaya

Minggu, 1 Desember 2024 - 11:08 WIB

Minggu Dini Hari, Polres Kediri Kota Kembali Gelar Razia KRYD dan Cipta Kondisi di Depan Mako Satlantas

Jumat, 29 November 2024 - 23:32 WIB

Pengurus PPWI Jakarta Utara Resmi Dilantik dan Dikukuhkan

Berita Terbaru