Jelang Natal Personel Satgas Pamtas 126/KC Bantu Dekor Gereja di Perbatasan

- Jurnalis

Kamis, 23 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.Keerom. Dalam menyambut perayaan hari raya Natal yang sudah semakin dekat, personel Pos Yabanda Satgas Pamtas Yonif 126/KC dipimpin Serda Sion Marbun bersama jemaat mendekorasi dan mempercantik Gereja Khatolik Maranata di Desa Yabanda, Kec. Yaffi, Kab Keerom. Hal ini dikatakan Dansatgas Yonif  126/KC, Letkol Dwi Widodo S.H., M. Han. dalam keterangan tertulisnya, Kamis (23/12/2021).

“Adapun kegiatan ini juga untuk mendekatkan diri dan menjalin tali silaturahmi antara personel Satgas dengan warga, sehingga tercipta suasana suka cita Natal penuh damai dan toleransi antar umat beragama, serta meningkatkan Kemanunggalan TNI-Rakyat,” ucap Dansatgas.

Tujuan kegiatan personel Satgas dalam membantu mendekorasi jelang Natal yaitu agar membuat tempat ibadah terlihat cantik, meriah jelang perayaan hari raya Natal tahun 2021 ini.

Bapak Imanuel selaku Pendeta Gereja Khatolik Maranata mengucapkan banyak terima kasih kepada personel Pos Yabanda Satgas Pamtas Yonif 126/KC yang telah membantu mendekorasi dan mempercantik gerejanya.

“Kami mewakili jemaat sungguh bahagia, bapak-bapak TNI meringankan langkah dan tenaganya untuk membantu mendekorasi tempat ibadah ini, sikap personel Satgas dalam membantu sesama yang membutuhkan, tanpa melihat perbedaaan dan latar belakang, semuanya bersatu dalam menebar kebaikan harus dapat kita teladani,” tuturnya.

Autentikasi : Pen Satgas Yonif 126/KC

Berita Terkait

Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri
Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin
Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia
Polres Kediri Kota Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
Kabag Ops Polres Kediri Kota Maafkan Laki – laki yang Nantang Duel dan Bentak Dirinya : Ternyata Pelaku Alami Gangguan Kejiwaan
Kampanye Riang Gembira RAPI X R1D0 Siap Digelar : Deklarasi Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono
Pegadaian Kanwil VIII Serahkan Hadiah Grand Prize Emas 123 gram Badai Emas Periode 2
Presidium KOLEBBAT Banten Geruduk Tiga OPD : Soroti Dugaan Penyimpangan Anggaran
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 21:51 WIB

Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri

Rabu, 20 November 2024 - 21:38 WIB

Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin

Rabu, 20 November 2024 - 21:25 WIB

Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia

Rabu, 20 November 2024 - 20:32 WIB

Polres Kediri Kota Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan

Selasa, 19 November 2024 - 23:55 WIB

Kabag Ops Polres Kediri Kota Maafkan Laki – laki yang Nantang Duel dan Bentak Dirinya : Ternyata Pelaku Alami Gangguan Kejiwaan

Selasa, 19 November 2024 - 23:24 WIB

Kampanye Riang Gembira RAPI X R1D0 Siap Digelar : Deklarasi Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono

Selasa, 19 November 2024 - 20:41 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Serahkan Hadiah Grand Prize Emas 123 gram Badai Emas Periode 2

Selasa, 19 November 2024 - 07:38 WIB

Presidium KOLEBBAT Banten Geruduk Tiga OPD : Soroti Dugaan Penyimpangan Anggaran

Berita Terbaru

Bisnis

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:51 WIB