Kapolsek Bekasi Kota Pimpin Apel Gabungan Pengamanan NATARU 2021

- Jurnalis

Jumat, 24 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.Bekasi– Bertempat di halaman kantor Kecamatan Bekasi Barat Jl. Bintara Raya No. 4 Kelurahan Bintara Kecamatan Bekasi Barat Kota Bekasi,  Kapolsek Bekasi Kota Pimpin Apel Gabungan Pengamanan Nataru 2021, Jum’at (24/12/2021).

Adapun peserta Apel berjumlah 150 Personil Gabungan terdiri dari :

TNI               : 5 personil

Polri             : 12  Personil

Gabungan kec & Kelurahan  : 30 personil

linmas         :   31 personil

KNPI            :  7 personil

pokdar         : 25 personil

PP                : 12 personil

FBR              : 13 personil

Bkmkb Bekasi  : 8 personil.

Dalam Sambutan Kapolsek Bekasi Kota, Kompol. Armayni, SH, MH didampingi Camat Bekasi Barat dan Danramil Bekasi Barat mengatakan, “Puji dan syukur kita kepada ALLAH SWT kita diberikan kesehatan sehat wala’fiat, sehingga bisa bergabung melaksanakan apel gabungan pengamanan NATARU 2021 di wilayah kecamatan Bekasi Barat ini, ” Sambut Kapolsek.

Kapolsek menambahkan, mulai hari ini agar fokus ke pengamanan gereja, pengamanan harus memakai protokol kesehatan maupun penggunaan peduli lindungi harus diterapkan dalam ibadah di gereja, Karena saat ini virus varian omicron sudah masuk ke negara kita dan sudah ada yang terkena varian tersebut.

” Kita fokus ke pengamanan gereja, jangan lupa prokes dan penggunaan peduli lindungi harus di terapkan dalam ibadah di gereja, Mengingat virus varian baru Omicron sudah ada yang terkena di DKI Jakarta, kita upayakan jangan sampai masuk ke wilayah kita, ” Tegas kapolsek, Jum’at (24/12/2021).

“Sekali lagi jangan lupa Prokes, Kita yang melaksanakan pengaman, kita harus melaksanakan prokes jangan sampai kita bergerombol dalam kegiatan,” Tutup Kompol. Armayni, SH, MH.

Kegiatan apel pengamanan gabungan Natal dan tahun baru tingkat kecamatan Bekasi barat berjalan dalam lancar dan kondusif. 

( ERP//Red)

Berita Terkait

Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri
Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin
Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia
Polres Kediri Kota Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
Kabag Ops Polres Kediri Kota Maafkan Laki – laki yang Nantang Duel dan Bentak Dirinya : Ternyata Pelaku Alami Gangguan Kejiwaan
Kampanye Riang Gembira RAPI X R1D0 Siap Digelar : Deklarasi Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono
Pegadaian Kanwil VIII Serahkan Hadiah Grand Prize Emas 123 gram Badai Emas Periode 2
Presidium KOLEBBAT Banten Geruduk Tiga OPD : Soroti Dugaan Penyimpangan Anggaran
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 20 November 2024 - 21:51 WIB

Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri

Rabu, 20 November 2024 - 21:38 WIB

Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin

Rabu, 20 November 2024 - 21:25 WIB

Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia

Rabu, 20 November 2024 - 20:32 WIB

Polres Kediri Kota Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan

Selasa, 19 November 2024 - 23:55 WIB

Kabag Ops Polres Kediri Kota Maafkan Laki – laki yang Nantang Duel dan Bentak Dirinya : Ternyata Pelaku Alami Gangguan Kejiwaan

Selasa, 19 November 2024 - 23:24 WIB

Kampanye Riang Gembira RAPI X R1D0 Siap Digelar : Deklarasi Dukungan Untuk Ridwan Kamil-Suswono

Selasa, 19 November 2024 - 20:41 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Serahkan Hadiah Grand Prize Emas 123 gram Badai Emas Periode 2

Selasa, 19 November 2024 - 07:38 WIB

Presidium KOLEBBAT Banten Geruduk Tiga OPD : Soroti Dugaan Penyimpangan Anggaran

Berita Terbaru

Bisnis

Open Forest #2: Connecting Hands, Restoring Lands

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:51 WIB