Saat Jenderal Dudung Mengajar di Perbatasan

- Jurnalis

Rabu, 5 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.JAKARTA, tniad.mil.id- Dalam lawatannya ke Pos Kotis Satgas Pamtas RI-Malaysia Yonif 643/Wns di Entikong Kabupaten Sanggau, Kepala Staf Angkatan Darat (Kasad) Jenderal TNI Dudung Abdurachman, S.E., M.M., menyempatkan diri berkunjung ke SDN 12 Entikong. Rabu, (5/1/2022)

Di SD perbatasan itu, Kasad yang didampingi Pangdam XII/Tpr, Kapolda Kalbar, Danrem 121/Abw, Dandim 1204/Sgu, Dansatgas Yonif 643/Wns, dan Bupati Kabupaten Sanggau, melakukan interaksi dengan para siswa dan memberikan materi Pancasila.

Para siswa dengan antusias mendengarkan Kasad yang menjelaskan kelima sila dari Pancasila serta pengamalan dari masing-masing sila tersebut. Kasad berharap dengan ditanamkannya nilai Pancasila sejak dini, akan menciptakan generasi penerus yang berkarakter Pancasila dan rasa nasionalisme yang tinggi.

“Pancasila ini harus kita pegang teguh, karena merupakan ciri khas, fundamental dan falsafah hidup Bangsa Indonesia yang harus dijalankan dalam kehidupan sehari-hari,” ucap Kasad.

Kasad juga berpesan agar para siswa SDN 12 Entikong untuk tetap semangat dan rajin belajar, selalu berbuat baik kepada sesama dengan tidak menyakiti serta berbuat jahat kepada orang lain.

“Kalau ingin sukses, maka berbuat baiklah kepada orang lain,” pesan Kasad.

Dalam kegiatan ini pula, Kasad memberikan bingkisan kepada para guru dan siswa SDN 12 Entikong, sebagai wujud kepedulian akan pendidikan dan memberikan semangat kepada anak-anak di perbatasan negara tersebut. (Dispenad)

Berita Terkait

Gelar Apel Siaga, Tani Merdeka Cilacap Kompak Menangkan Pilkada Pasangan Calon Partai Gerindra
Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur
Satresnarkoba Polres Kediri Tangkap Pengedar Pil Dobel L Asal Kepung, Barang Bukti 894 Butir
Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri
Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin
Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia
Polres Kediri Kota Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
Kabag Ops Polres Kediri Kota Maafkan Laki – laki yang Nantang Duel dan Bentak Dirinya : Ternyata Pelaku Alami Gangguan Kejiwaan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 15:06 WIB

Gelar Apel Siaga, Tani Merdeka Cilacap Kompak Menangkan Pilkada Pasangan Calon Partai Gerindra

Sabtu, 23 November 2024 - 20:32 WIB

Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur

Sabtu, 23 November 2024 - 18:25 WIB

Satresnarkoba Polres Kediri Tangkap Pengedar Pil Dobel L Asal Kepung, Barang Bukti 894 Butir

Rabu, 20 November 2024 - 21:51 WIB

Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri

Rabu, 20 November 2024 - 21:38 WIB

Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin

Rabu, 20 November 2024 - 21:25 WIB

Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia

Rabu, 20 November 2024 - 20:32 WIB

Polres Kediri Kota Ikuti Launching Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan

Selasa, 19 November 2024 - 23:55 WIB

Kabag Ops Polres Kediri Kota Maafkan Laki – laki yang Nantang Duel dan Bentak Dirinya : Ternyata Pelaku Alami Gangguan Kejiwaan

Berita Terbaru

Hukum dan Kriminal

Gudang Logistik bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi Tersedia Aman

Minggu, 24 Nov 2024 - 20:41 WIB