Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Nisbar Laksanakan Sosialisasi Pariwisata di Kamadu Beach

- Jurnalis

Jumat, 18 Maret 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


 

Tabloid Putra Pos | Nias Barat – Dinas Pariwisata dan kebudayaan Nias barat menggelar sosialisasi program pengembangan kepariwisataan di kamadu Beach, Desa tetehosi, kecamatan Sirombu, Senin 14/03/2022.


Pada pelaksanaan sosialisasi di kamadu Beach, di hadiri oleh plt.kepala dinas pariwisata dan kebudayaan kabupaten Nias barat, April Imelda Juita Hia.,S.,PD.,M.,si, Plt camat Sirombu Mesrawani Zalukhu.,S.,AP., Dinas PMD.


Inspektorat, Dinas Kominfo kabupaten Nias barat dan kepala Desa tetehosi Amoni,o Hia beserta beberapa masyarakat setempat.


Pada arahan dan bimbingannya Plt. Kepala dinas pariwisata dan kebudayaan kabupaten Nias barat April Imelda Juita Hia.S.PD.M.si menyampaikan bahwa dasar untuk pembangunan (pariwisata) harus berbasis penelitian terlebih dahulu dengan tujuan pariwisata pada hakikatnya mengembangkan sebuah Destinasi pariwisata yang menjadi tugas dan tanggung jawab kami ( DINAS PARIWISATA ) adalah pada proses pengembangannya.


Desa wisata termasuk salah satunya desa Tetehosi ( kamadu Beach ) sangat berpotensi tetapi sangat di sayangkan belum dikelola dengan baik.


Berdasarkan hasil penelitian bekerja sama dengan universitas Sumatra Utara, Desa tetehosi dan enam Desa lainnya’ adalah di kategorikan tidak layak dari sisi potensi sangat besar tetapi tidak layak di karenakan beberapa faktor seperti belum ada fasilitas pendukung untuk Desa wisata, belum adanya manajemen yang baik belum ada Bumdes belum ada sertifikat, hal hal tersebut merupakan persyaratan. 


Maka dari itu, baik tempat Desa wisata tersebut ( kamadu Beach) di alihkan sebagai tempat Tetehosi sebagai Desa wisata tidak dapat terbangun/berkembang cepat seperti yang di harapkan sesuai dengan kriteria sebagai Desa wisata. 


Tapi bila di alihkan ke kabupaten sebagai tempat Destinasi maka kami ( Dinas Pariwisata) yang akan berperan dalam membenahi wisata tersebut ( kamadu Beach)


Lanjutnya lagi Kadis pariwisata memaparkan apa bila kita setujui maka bisa sepakat kita akan membangunnya kamadu Beach. Tahun ini kita sudah memasuki studi kelayakan, kita tidak serta Merta membangun tanpa ada pondasinya.


Yaitu penelitian itu yang keseriusan kami, wujud yang harus di rencanakan untuk tahun ini adalah studi kelayakan dan masterplan. Katanya dengan nada serius.


BD

Berita Terkait

Seorang Pengguna Sabu Asal Puncu Ditangkap Buser Satresnarkoba Polres Kediri
Polres Madiun Kota Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024
Gelar Apel Siaga, Tani Merdeka Cilacap Kompak Menangkan Pilkada Pasangan Calon Partai Gerindra
Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur
Satresnarkoba Polres Kediri Tangkap Pengedar Pil Dobel L Asal Kepung, Barang Bukti 894 Butir
Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri
Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin
Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 15:10 WIB

Seorang Pengguna Sabu Asal Puncu Ditangkap Buser Satresnarkoba Polres Kediri

Senin, 25 November 2024 - 10:53 WIB

Polres Madiun Kota Kawal Ketat Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024

Minggu, 24 November 2024 - 15:06 WIB

Gelar Apel Siaga, Tani Merdeka Cilacap Kompak Menangkan Pilkada Pasangan Calon Partai Gerindra

Sabtu, 23 November 2024 - 20:32 WIB

Warga Kecamatan Way Jepara dan Mataram Baru Keluhkan Jalan Rusak Yang Bertahun-tahun Tak Diperbaiki Pemda Lampung Timur

Sabtu, 23 November 2024 - 18:25 WIB

Satresnarkoba Polres Kediri Tangkap Pengedar Pil Dobel L Asal Kepung, Barang Bukti 894 Butir

Rabu, 20 November 2024 - 21:51 WIB

Polres Kediri Kota Terjunkan Ratusan Personel Amankan Debat Pamungkas Pilwali Kota Kediri

Rabu, 20 November 2024 - 21:38 WIB

Di Duga Kandang Babi Di Desa Rajabasa Lama Tidak Memiliki Izin

Rabu, 20 November 2024 - 21:25 WIB

Ormas Jajaka Karangbahagia dan Warga Lakukan Kerjabakti Bersama di Desa Karangsetia

Berita Terbaru