Bupati Lampung Timur Terima Penghargaan Dirjen Pendidikan Agama Islam kementerian agama RI

- Jurnalis

Selasa, 31 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid putra pos.SUKADANA, Bupati Lampung Timur M. Dawam Rahardjo Memberi Sambutan Dalam Acara Kunjungan Kerja Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Lampung di

Aula Kantor Kemenag Kabupaten Lampung Timur, Selasa (31 Mei 2022)

Acara tersebut dihadiri pula oleh, Kepala Kantor Wilayah Kemenag Provinsi Lampung, Puji Raharjo, Kepala Kemenag Kabupaten Lampung Timur, Indrajaya serta Kepala Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah, Sukismanto.

Mengawali acara tersebut M. Dawam Rahardjo menyampaikan ucapan selamat datang kepada Kepala Kantor Kemenag Provinsi Lampung.

“Saya selaku Pemerintah Kabupaten Lampung Timur menyampaikan ucapan terimakasih serta ucapan selamat datang kepada Bapak Puji Raharjo yang sudah hadir dalam acara kunjungan kerja pada hari ini, mudah-mudahan dengan kehadiran Bapak dapaf mbawa dampak positif dalam membangun Lampung Timur Berjaya”.

Selanjutnya M. Dawam Rahardjo menambahkan ” Saya ingin mengajak mari kita bersama-sama bersinergi saling menjaga dan mendukung sesuai dengan kemampuan masing-masing agar semakin maju dan semakin kompak dalam mewujudkan apa yang kita inginkan bersama”.

Untuk diketahui usai acara tersebut dilanjutkan pula penandatangan aset tanah kemenag Kabupaten Lampung Timur dan penghargaan Dirjen Pendidikan Agama Islam kementerian agama RI oleh ka.kanwil Kemenag Provinsi Lampung diserahkan oleh ka.kanwil Kemenag Kabupaten Lampung Timur diterima oleh Bupati Lampung Timur.

(suhaimi)

Berita Terkait

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!
Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah
Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional
Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo
Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan
Polsek Pesantren Launching Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari di Pekarangan KWT Bangun Sejahtera
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:45 WIB

Warga Resah Diduga Billiard Polaris Jual Minuman Alkohol Tak Berizin Dan Izin ( HO ) Dipertanyakan !!

Rabu, 26 Februari 2025 - 23:38 WIB

Peringati HPSN 2025, Pemkab Tanggamus Kolaborasi dengan MSA Gelar Aksi Bersih di Pantai Muara Indah

Rabu, 26 Februari 2025 - 22:20 WIB

Presiden Prabowo Resmikan Layanan Bank Emas Pegadaian, BRI Group Semakin Optimis Perkuat Ekonomi Nasional

Rabu, 26 Februari 2025 - 20:14 WIB

Polres dan Pemkab Kediri Gelar Panen Raya Jagung di Lahan Perhutani KRPH Jatirejo

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:36 WIB

Polres Kediri Lakukan Penyelidikan Penemuan Mayat di Aliran Irigasi Desa Padangan

Senin, 24 Februari 2025 - 16:59 WIB

Polsek Pesantren Launching Penguatan Program Pekarangan Pangan Lestari di Pekarangan KWT Bangun Sejahtera

Berita Terbaru