Polsek Sidareja Berbagi Takjil, Wujud Kepedulian di Bulan Ramadhan

- Jurnalis

Sabtu, 22 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos|Cilacap – Sebagai bentuk kepedulian dan rasa kebersamaan di bulan suci Ramadhan, personel Polsek Sidareja mengadakan kegiatan pembagian takjil kepada pengendara, pedagang, dan warga yang beraktivitas di sekitar Mako Polsek Sidareja dan di sepanjang Jalan Raya Kunci-Sidareja, menjelang waktu berbuka puasa, Sabtu (22/3/2025).

Kapolsek Sidareja, AKP Widiyantoro, menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian Polsek Sidareja terhadap masyarakat, khususnya di bulan Ramadhan yang penuh berkah.

“Kami ingin berbagi kebahagiaan dengan masyarakat, terutama mereka yang masih beraktivitas di jalanan menjelang waktu berbuka puasa, berharap, kegiatan ini dapat memperkuat hubungan baik antara polisi dan masyarakat, sehingga tercipta situasi kamtibmas yang kondusif,” katanya.

Ratusan paket takjil dibagikan kepada para pengendara, pedagang, dan warga yang melintas di jalan Raya Kunci Sidareja, penerima takjil menyambut baik kegiatan ini dan mengucapkan terima kasih kepada Polsek Sidareja atas kepeduliannya, ini menjadi berkah bagi kita semua,..Amin.

Dan kegiatan serupa untuk terus dilakukan setiap bulan suci ramadhan.

(Sugeng Suswanto)

Berita Terkait

Menteri PANRB Apresiasi Polri Terkait Arus Mudik Lebaran 2025
Kapolsek Gampengrejo Gelar Bakti Sosial dan Silaturahmi Dengan Tokoh Agama
Hati Riang Korban Curanmor Saat Polres Bondowoso Temukan dan Kembalikan Motor yang Hilang
Kapolda Jatim Cek Posyan di Rest Area Tol Ngawi, Pastikan Mudik Aman Keluarga Nyaman
Polres Nganjuk Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Unjuk Rasa Aliansi Mahasiswa Tolak UU TNI
Viral! Bocah 11 Tahun Dianiaya, Polres Takalar Amankan Dua Pelaku
Bhabinkamtibmas Desa Sawakung Beba Kunjungi Pekarangan Bergizi Warga Binaan
Belasan Polisi Terluka Kena Lemparan Batu dan Petasan Saat Pengamanan Demo Tolak UU TNI di Surabaya
Berita ini 45 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 Maret 2025 - 20:42 WIB

Menteri PANRB Apresiasi Polri Terkait Arus Mudik Lebaran 2025

Selasa, 25 Maret 2025 - 20:33 WIB

Kapolsek Gampengrejo Gelar Bakti Sosial dan Silaturahmi Dengan Tokoh Agama

Selasa, 25 Maret 2025 - 18:54 WIB

Hati Riang Korban Curanmor Saat Polres Bondowoso Temukan dan Kembalikan Motor yang Hilang

Selasa, 25 Maret 2025 - 18:50 WIB

Kapolda Jatim Cek Posyan di Rest Area Tol Ngawi, Pastikan Mudik Aman Keluarga Nyaman

Selasa, 25 Maret 2025 - 18:42 WIB

Polres Nganjuk Gelar Apel Kesiapan Pengamanan Unjuk Rasa Aliansi Mahasiswa Tolak UU TNI

Selasa, 25 Maret 2025 - 17:05 WIB

Viral! Bocah 11 Tahun Dianiaya, Polres Takalar Amankan Dua Pelaku

Selasa, 25 Maret 2025 - 13:59 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Sawakung Beba Kunjungi Pekarangan Bergizi Warga Binaan

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:58 WIB

Belasan Polisi Terluka Kena Lemparan Batu dan Petasan Saat Pengamanan Demo Tolak UU TNI di Surabaya

Berita Terbaru

Uncategorized

Menteri PANRB Apresiasi Polri Terkait Arus Mudik Lebaran 2025

Selasa, 25 Mar 2025 - 20:42 WIB