Semangat Ramadhan, Polres Kediri Kota Berbagi Takjil Pada Masyarakat Pengguna Jalan

- Jurnalis

Selasa, 4 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos| Kediri Kota –  Momen bulan Ramadhan ini, Polres Kediri Kota mewujudkannya dengan membagikan takjil (makanan berbuka puasa) dengan pengendara motor dan masyarakat yang melintas, Senin (3/3/2024).

Kapolres Kediri Kota AKBP Bramastyo Priaji, S.H., S.I.K., M.Si. melalui Kasatreskrim Polres Kediri Kota AKP Fathur Rozikin, S.H. mengatkan Petugas berjajar siap berada depan Polres Kediri Kota akan memberikan kejutan tapi bukan menghambat kendaraan melakukan razia, namun akan memberikan takjil untuk berbuka.

“Menjelang adzan magrib berkumandang biasanya masyarakat jalan – jalan mencari menu tambahan untuk berbuka puasa dengan istilah ” ngabuburit”, jelas AKP Fathur

Sebagai silahturahmi antara kami sebagai Polri dengan masyarakat yang berada di wilayah hukum Polres Kediri Kota akan memberi takjil kepada pengendara motor khususnya bagi yang sedang berpuasa.

“Oleh karenanya semangat ramadhan Polri berbagi dilakukan sebagai bentuk kedekatan dan kecintaan sesama manusia dalam bulan Ramadhan penuh berkah ini,” Ujar Kasatreskrim Polres Kediri Kota

Dalam kesempatan ini, petugas juga menghimbau warga agar selalu mematuhi aturan lalu lintas, selalu waspada saat jam rawan tindak kejahatan di bulan Ramadan dan turut berperan membantu Polri dalam memelihara Harkamtibmas, pungkas AKP Fathur.

Pewarta : Hernowo

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Desa Nambaan Dampingi Petani Semprot Hama Padi dengan Drone
Parkir Sembarangan, Satlantas Polres Kediri Kota Kembali Tindak Pengemudi di Jalan Yos sudarso
Unit Kamsel Satlantas Polres Kediri Kota Gelar Sosialisasi Keselamatan Berkendara di Pasar Hewan
Di Depan Mapolres Kediri, Personel Satlantas Bagikan Ratusan Takjil kepada Pengendara untuk Berbuka Puasa
Kapolres Kediri Imbau Warga Jaga Kamtibmas Selama Bulan Ramadhan 2025
Polsek Gampengrejo Bagi Takjil Bagi Pengguna Jalan yang Melintas
Polres Kediri Kota Gelar Apel Cipta Kondisi, 77 Pelanggar Ditindak dalam Razia Multi Sasaran
Jelang Ramadhan Polres Kediri Bangun Sumur Bor untuk Mushola di Desa Damarwulan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 14:04 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Nambaan Dampingi Petani Semprot Hama Padi dengan Drone

Selasa, 4 Maret 2025 - 08:07 WIB

Semangat Ramadhan, Polres Kediri Kota Berbagi Takjil Pada Masyarakat Pengguna Jalan

Senin, 3 Maret 2025 - 20:47 WIB

Parkir Sembarangan, Satlantas Polres Kediri Kota Kembali Tindak Pengemudi di Jalan Yos sudarso

Senin, 3 Maret 2025 - 18:26 WIB

Unit Kamsel Satlantas Polres Kediri Kota Gelar Sosialisasi Keselamatan Berkendara di Pasar Hewan

Senin, 3 Maret 2025 - 12:45 WIB

Di Depan Mapolres Kediri, Personel Satlantas Bagikan Ratusan Takjil kepada Pengendara untuk Berbuka Puasa

Senin, 3 Maret 2025 - 11:53 WIB

Kapolres Kediri Imbau Warga Jaga Kamtibmas Selama Bulan Ramadhan 2025

Minggu, 2 Maret 2025 - 14:48 WIB

Polsek Gampengrejo Bagi Takjil Bagi Pengguna Jalan yang Melintas

Minggu, 2 Maret 2025 - 14:45 WIB

Polres Kediri Kota Gelar Apel Cipta Kondisi, 77 Pelanggar Ditindak dalam Razia Multi Sasaran

Berita Terbaru