Wujud Syukur, Masyarakat Timeria Bersama Satgas Pamtas Yonif Raider 142/KJ Gelar Bakar Batu

- Jurnalis

Jumat, 30 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tabloid Putra Pos.Mamberamo Tengah. Satgas Pamtas Yonif Raider 142/KJ bersinergi bersama Koramil Kelila mengikuti kegiatan acara  bakar batu masyarakat Kampung Timeria, Distrik Kelila, Kabupaten Mamberamo Tengah, Papua Pegunungan Tengah, Kamis (29/09/2022).

Seperti disampaikan oleh Komandan Pos (Danpo) Kelila Satgas Pamtas Yonif Raider 142/KJ Lettu Inf Sahita Gurusinga bersama Danramil Kelila yang mengikuti kegiatan bakar batu dalam rangka syukuran panen sayuran masyarakat Timeria.

“Kegiatan ini sangatlah baik, sebagai bentuk syukur kepada Tuhan Yang Maha Kuasa, hasil panen sayuran melimpah, kita harus yakin bahwa dengan bersyukur, panen hasil bumi seterusnya pasti akan melimpah,” jelas Danpos Kelila.

“Kehadiran TNI dalam acara-acara seperti ini bisa lebih mempererat persaudaraan dan membuat kita semakin kompak,” tambah Lettu Inf Sahita Gurusinga.

Riang gembira terlihat di rona wajah masyarakat kampung Timeria dan sambutan hangat ketika kedatangan TNI yang bergabung dalam kegiatan bakar batu tersebut.

Sementara itu, Bapak Orman Jigwa (58) selaku Kepala Kampung Timeria menyampaikan ucapan terimaksih atas kehadiran bapak-bapak dari TNI terutama Satgas 142 di tengah-tengah masyarakat Timeria. “Semoga dengan peran serta dan kehadiran TNI dalam setiap kegiatan dapat menciptakan rasa kebersamaan, kekompakan, dan menjadikan Distrik Kelila lebih aman dan kondusif,” katanya.

Dalam kegiatan bakar batu tersebut, Danpos Kelila memberi bantuan alakadar untuk menyukseskan acara adat bakar batu. Hadir dalam kegiatan bakar batu, Danramil Kelila Letda Inf Yohanis Gamar, Kepala Kampung Timeria dan seluruh masyarakat Timeria.

Authentifikasi : Papen Satgas Yonif Raider 142/KJ Letda Chk Ade Chandra, S.H.

Berita Terkait

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan
Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku
Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok
Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur
Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar
Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud
Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025
Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 6 Maret 2025 - 11:29 WIB

Kapolres Kediri Tinjau Gudang Bulog, Pastikan Stok Beras Aman Selama Ramadan

Rabu, 5 Maret 2025 - 22:09 WIB

Viral Skandal Pengoplosan BBM Mega Korupsi Rp 1.000 Triliun : IAW Desak Hukuman Mati Bagi Para Pelaku

Selasa, 4 Maret 2025 - 21:36 WIB

Pegadaian Kanwil VIII Jakarta 1 Menyerahkan Grand Prize Badai Emas Periode 3 Tahun 2024 Di Festival Ramadan Kota Depok

Senin, 3 Maret 2025 - 14:14 WIB

Bulan Suci Ramadhan, Polres Probolinggo Siapkan Patroli Sahur

Senin, 3 Maret 2025 - 13:59 WIB

Acara Buka Bersama Bupati Dan Wakil Bupati Kabupaten Takalar

Senin, 3 Maret 2025 - 11:48 WIB

Peran Polri Jaga Kamtibmas, MUI: Alhamdulillah Keamanan dan Persatuan Terwujud

Jumat, 28 Februari 2025 - 16:29 WIB

Polres Nganjuk Tangkap Empat Pengedar Sabu dalam Operasi Pekat Semeru 2025

Jumat, 28 Februari 2025 - 13:21 WIB

Jelang Ramadhan 1446 Hijriah, Forkopimcam Pesantren Bersama Stakeholder dan Unsur Perguruan Silat Gelar Rapat Koordinasi

Berita Terbaru