RevComm Perkenalkan MiiTel Scan to Call di AstriCon 2025

- Jurnalis

Senin, 23 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Image

Jakarta, 23 Desember 2024 RevComm Inc. terpilih untuk berpartisipasi dalam AstriCon 2025, konferensi internasional terkemuka di industri telekomunikasi yang merupakan bagian dari ITEXPO. Acara yang akan digelar pada 11-13 Februari 2025 di Fort Lauderdale, Florida, Amerika Serikat tersebut turut mengundang Takekatsu Hiramura, CTO RevComm Inc., sebagai pembicara yang akan memperkenalkan MiiTel Scan to Call, inovasi terbaru dari RevComm.

Sejak tahun 1999, ITEXPO, yang diadakan setiap tahun di Amerika Serikat, telah menjadi salah satu acara terkemuka di industri komunikasi dunia. AstriCon 2025 adalah konferensi internasional tahunan yang ditujukan untuk pengembang produk dan layanan VoIP berbasis open-source, seperti Asterisk dan FreePBX, serta penyedia layanan komunikasi. Acara ini diselenggarakan bersamaan dengan beberapa acara lainnya dalam ITEXPO, seperti MSP EXPO, IoT Evolution, dan Generative AI Expo

RevComm terpilih untuk melakukan presentasi di AstriCon 2025 dan akan berbagi wawasan dan pengalaman terkait inovasi terbarunya, MiiTel Scan to Call. Presentasi ini juga akan mencakup live demo untuk menjelaskan fitur-fitur utama layanan tersebut

MiiTel Scan to Call adalah layanan inovatif yang memungkinkan pelanggan melakukan panggilan telepon pada layanan perusahaan secara gratis langsung dari browser smartphone hanya dengan memindai QR Code. 

Cara penggunaan MiiTel Scan to Call

QR Code khusus dari MiiTel Scan to Call tersebut dapat dipasang oleh perusahaan di berbagai platform seperti website, email, brosur, banner, dan media lainnya guna memudahkan pelanggan untuk langsung terhubung dengan layanan perusahaan tanpa pulsa.

Kedepannya, RevComm berkomitmen untuk terus menjalankan misinya “Reinventing communication to create a society where people think of others.” RevComm akan terus meningkatkan nilai dari MiiTel dan mendukung produktivitas dan efektivitas bisnis di berbagai industri.

Jadwalkan demo gratis MiiTel Scan to Call dengan klik di sini atau kunjungi miitel.id

Image

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Bukan Cuma Viral, Konten Arfiana Maulina Sekarang Jadi Senjata Lawan Krisis Iklim
Koperasi Sejahterah Bersama Samboja Berkolaborasi Dengan Port Academy Siapkan TKBM Profesional Melalui Diklat TKBM
Didukung Meta, Startup Lokal Indonesia Mendongkrak Pasar AI Dunia dengan bitbybit AI Studio
Energy Academy Hadirkan Training POP: Solusi Pengawasan Efektif untuk Sektor Pertambangan dan Migas
Pilih yang Paling Ampuh! Ini Jenis-Jenis Iklan Terbaik Untuk Bisnis
Tawarkan Solusi Ketahanan Digital di Era Transformasi Teknologi, BINUS UNIVERSITY Kukuhkan Guru Besar Bidang Manajemen Risiko Sistem Informasi
Fure: Inovasi Mahasiswa dalam Pengelolaan Sampah Menjadi Furniture Berkelanjutan
Mengapa Makanan Basah Penting untuk Kesehatan Kucing Anda?
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Maret 2025 - 12:00 WIB

Bukan Cuma Viral, Konten Arfiana Maulina Sekarang Jadi Senjata Lawan Krisis Iklim

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:46 WIB

Koperasi Sejahterah Bersama Samboja Berkolaborasi Dengan Port Academy Siapkan TKBM Profesional Melalui Diklat TKBM

Selasa, 4 Maret 2025 - 10:00 WIB

Energy Academy Hadirkan Training POP: Solusi Pengawasan Efektif untuk Sektor Pertambangan dan Migas

Selasa, 4 Maret 2025 - 07:59 WIB

Pilih yang Paling Ampuh! Ini Jenis-Jenis Iklan Terbaik Untuk Bisnis

Selasa, 4 Maret 2025 - 06:00 WIB

Tawarkan Solusi Ketahanan Digital di Era Transformasi Teknologi, BINUS UNIVERSITY Kukuhkan Guru Besar Bidang Manajemen Risiko Sistem Informasi

Senin, 3 Maret 2025 - 22:55 WIB

Fure: Inovasi Mahasiswa dalam Pengelolaan Sampah Menjadi Furniture Berkelanjutan

Senin, 3 Maret 2025 - 21:13 WIB

Mengapa Makanan Basah Penting untuk Kesehatan Kucing Anda?

Senin, 3 Maret 2025 - 18:16 WIB

Bittime Hadirkan Ramadan Auto Earn Festival, Nabung Kripto dan Nikmati Hingga 20% APY

Berita Terbaru

Jawa Timur

Polres Pasuruan Dampingi Warga Patrol Sahur Cegah Tawuran

Selasa, 4 Mar 2025 - 12:44 WIB

Berita Kegiatan Polri

Berikut Himbauan Kapolres Jember di Bulan Suci Ramadhan

Selasa, 4 Mar 2025 - 12:37 WIB