- Jurnalis

Senin, 25 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

*Pemprov Sulsel Gelar Peringatan Hari Ibu Ke-95, Pamen Ahli Bidang Hukum dan Humaniter Hadir Mewakili Pangdam XIV/Hsn*

Putra Pos-Makassar – Pamen Ahli Bidang Hukum dan Humaniter Poksahli Pangdam XIV/Hasanuddin Kolonel Inf Indra Kurnia, S.Sos., mewakili Pangdam menghadiri Acara Peringatan Hari Ibu ke-95 Tahun 2023, yang bertemakan “Perempuan Berdaya, Indonesia Maju”, bertempat di Sandeq Hall Hotel Claro, Kota Makassar (25/12/2023).

Acara Peringatan Hari Ibu ke-95 ini digelar oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulsel yang bertujuan sebagai momentum penting penghargaan dan penghormatan terhadap seluruh perempuan atas peran, dedikasi, serta kontribusinya bagi keluarga, masyarakat, bangsa, dan negara.

Peringatan Hari Ibu (PHI) ini jatuh pada tanggal 22 Desember 2023, yang tak terlepas dari sejarah perjuangan perempuan Indonesia dalam merebut dan mengisi kemerdekaan. Tanggal 22 Desember yang dipilih sebagai momen Peringatan Hari Ibu mengacu pada waktu pelaksanaan Kongres Perempuan Indonesia I pada 22-25 Desember 1928 di Yogyakarta.

Selain itu, Perjuangan para perempuan menjadi keyakinan bahwa pemenuhan hak dan kesetaraan merupakan esensi kemajuan dan pembangunan bangsa Indonesia untuk terus berkarya serta meningkatkan kualitas dan kapabilitas diri.

Dengan Peringatan Hari Ibu diharapkan dapat menghargai perjuangan kaum perempuan Indonesia, serta mengingatkan kepada semua pihak untuk tetap memberikan perhatian, pengakuan akan pentingnya eksistensi peran dan kiprah perempuan dalam berbagai sektor kehidupan, berbangsa dan bernegara.
(Rosmiani)

Berita Terkait

MPU Aceh Timur : Intimidasi dan Politik Uang dalam Pilkada Hukumnya Haram dan Memecah Belah Persatuan Bangsa
Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon
Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum
Medco E&P – BPMA Gelar Diskusi Hulu Migas Bersama Insan Pers Aceh Timur
Ibu Pengurus Tim Pemenangan Cagub Aceh Bustami Hamzah, Ketua RKB Kecamatan Darul Aman diduga dapat Ancaman
Berikan Santunan kepada Melinda, Forwatu Banten Ancam RSUD Drajat Serang Lapor Ombudsman
Ribuan Pengurus dan Anggota PPWI Se-Nusantara akan Datangi Lampung Timur, Ini Penjelasan Ketua DPC PPWI Lamtim
Nyaris Terjadi Lagi Pembunuhan Di Labuhan Ratu Lampung Timur
Berita ini 35 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 11:36 WIB

MPU Aceh Timur : Intimidasi dan Politik Uang dalam Pilkada Hukumnya Haram dan Memecah Belah Persatuan Bangsa

Kamis, 21 November 2024 - 03:40 WIB

Edukasi Bahaya Narkoba, Langkah Nyata Lapas Cilegon Bersama Polres Cilegon

Senin, 18 November 2024 - 20:50 WIB

Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum

Sabtu, 16 November 2024 - 11:44 WIB

Medco E&P – BPMA Gelar Diskusi Hulu Migas Bersama Insan Pers Aceh Timur

Jumat, 15 November 2024 - 23:04 WIB

Ibu Pengurus Tim Pemenangan Cagub Aceh Bustami Hamzah, Ketua RKB Kecamatan Darul Aman diduga dapat Ancaman

Jumat, 15 November 2024 - 20:50 WIB

Berikan Santunan kepada Melinda, Forwatu Banten Ancam RSUD Drajat Serang Lapor Ombudsman

Jumat, 15 November 2024 - 16:00 WIB

Ribuan Pengurus dan Anggota PPWI Se-Nusantara akan Datangi Lampung Timur, Ini Penjelasan Ketua DPC PPWI Lamtim

Jumat, 15 November 2024 - 15:39 WIB

Nyaris Terjadi Lagi Pembunuhan Di Labuhan Ratu Lampung Timur

Berita Terbaru